Bola.net - - Jose Mourinho enggan memberikan sedikit pun bocoran mengenai taktik maupun formasi yang akan ia turunkan untuk laga derby Manchester malam nanti.
Manchester United akan menjamu Manchester City di Old Trafford, dengan misi memangkas jarak ketertinggalan dengan tim asuhan Josep Guardiola menjadi lima poin.
The Citizens sendiri akan datang usai mereka menelan kekalahan perdana musim ini, ketika bertandang ke markas Shakhtar Donetsk di Liga Champions di tengah pekan.
Setan Merah bakal sedikit lebih diunggulkan karena bermain di kandang sendiri, namun Mourinho sama sekali enggan membahas seperti apa taktik yang bakal ia turunkan nanti.
Manchester United
"Sepakbola tidak bisa diprediksi. Sebagai manajer, saya bisa mencoba menyusun rencana permainan, membuat tim bergerak ke arah tertentu, namun sepakbola tidak bisa diprediksi," tutur Mourinho menurut FFT.
"Kami tidak tahu apa yang bisa terjadi, ada begitu banyak hal yang tidak bisa kami kontrol, namun bisa mengubah arah pertandingan secara drastis. Saya tidak akan mengambil resiko dengan mengatakan seperti apa kami akan bermain nanti."
Baca Juga:
- Via Vallen Pendukung Manchester United atau Manchester City?
- Derby Manchester Terancam Dibatalkan karena Masalah Ini
- Arsenal Langsung Gelar Pertemuan usai Kalah dari MU
- Taibi: Derby Kali Ini City Yang Favorit
- Giggs Tak Yakin City Bisa Unbeaten Sampai Akhir Musim
- Giggs Tegaskan United Masih Nomor Satu di Kota Manchester
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Neville: Lukaku Harus Buktikan Diri Di Derby Manchester
Liga Inggris 10 Desember 2017, 07:10
-
Neville: MU Haram Terpeleset di Derby
Liga Inggris 10 Desember 2017, 06:50
-
Hadapi Derby, Mourinho Disarankan Parkir Lukaku
Liga Inggris 10 Desember 2017, 06:30
-
Demi Kalahkan MU, Guardiola Sebut City Pantang Setengah Hati
Liga Inggris 10 Desember 2017, 06:20
-
Derby Manchester, Guardiola Tak Ambil Pusing Perkara Rekor
Liga Inggris 10 Desember 2017, 06:00
LATEST UPDATE
-
Prediksi BRI Super League: Madura United vs PSIM Yogyakarta 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:06
-
Prediksi BRI Super League: Persebaya vs Malut United 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:00
-
Jadwal Lengkap Manchester United 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 13:46
-
Jadwal Lengkap La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 13:41
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 13:33
-
Daftar Tanggal Launching 11 Tim Formula 1 Jelang Musim 2026
Otomotif 9 Januari 2026, 13:15
-
Federico Valverde Anggap Real Madrid Beruntung Menang atas Atletico
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 12:53
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR