Bola.net - - Josep Guardiola berkeras bahwa ia tidak fokus untuk mencatat sejarah baru di Premier League malam nanti, seiring target Manchester City meraih 14 kemenangan beruntun ketika menghadapi Manchester United.
The Citizens sudah memenangkan 13 pertandingan beruntun di musim ini, dan menyamai rekor Arsenal dalam semusim, yang terjadi di 2001/02 silam.
City akan menghadapi salah satu ujian terberat mereka hari ini, ketika menghadapi United, yang duduk di runner-up klasemen, dan tak pernah kalah di 40 laga terakhir di Old Trafford.
Berbicara pada Sportsmole menjelang duel panas tersebut, Guardiola mengatakan: "Rekor itu akan pecah sendiri, kekhawatiran saya hanyalah soal bagaimana kami akan menang. Jika anda bermain dengan fokus pada rekor anda akan lupa tentang apa yang harusnya anda lakukan."
Manchester City
"Menang, imbang, atau kalah nanti, kami tidak akan mempertaruhkan trofi Premier League. Sekarang baru Desember. Masih ada banyak poin yang bisa direbut, lebih dari 70. Kami hanya harus fokus di pertandingan nanti."
Kemenangan City atas rival sekota mereka akan membuat tim unggul 11 angka di puncak klasemen.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Neville: Lukaku Harus Buktikan Diri Di Derby Manchester
Liga Inggris 10 Desember 2017, 07:10
-
Neville: MU Haram Terpeleset di Derby
Liga Inggris 10 Desember 2017, 06:50
-
Hadapi Derby, Mourinho Disarankan Parkir Lukaku
Liga Inggris 10 Desember 2017, 06:30
-
Demi Kalahkan MU, Guardiola Sebut City Pantang Setengah Hati
Liga Inggris 10 Desember 2017, 06:20
-
Derby Manchester, Guardiola Tak Ambil Pusing Perkara Rekor
Liga Inggris 10 Desember 2017, 06:00
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Milan vs Genoa - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 8 Januari 2026, 19:45
-
Prediksi BRI Super League: PSM vs Bali United 9 Januari 2026
Bola Indonesia 8 Januari 2026, 18:57
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 8 Januari 2026, 18:55
-
Prediksi BRI Super League: Persita vs Borneo 9 Januari 2026
Bola Indonesia 8 Januari 2026, 18:52
-
Rodrygo Bangkit di Real Madrid: Dari Terpinggirkan Jadi Andalan Xabi Alonso
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 17:59
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58





















KOMENTAR