Bola.net - - Sebuah partai besar akan tersaji di pekan ke-16 Premier League 2017/18. Peringkat dua Manchester United akan menjamu pemimpin klasemen Manchester City di Old Trafford Minggu .
Performa City musim ini memang begitu impresif. Namun legenda United Ryan Giggs dengan tegas menyatakan bahwa Red Devils masih yang nomor satu di kota Manchester.
"Tidak," kata Giggs kepada Sky Sports ketika ditanya apakah City saat ini merupakan klub terbesar di kota mereka.
"Pemain-pemain akademi yang datang dari United lebih banyak daripada City. United memenangi dua trofi musim lalu, sedangkan City tanpa trofi selama beberapa tahun terakhir."
"Mereka memang sangat bagus. Dengan kekuatan finansialnya, mereka terus mendekat setiap tahun. Namun United, dengan rekor yang mereka miliki, juga manajer-manajer dan pemain-pemain top, masih di puncak."
"Meski begitu, jurangnya mulai menutup."
"Dengan kekuatan finansialnya, dan pelatih yang mereka miliki, mereka akan sangat sulit dihentikan selama beberapa tahun ke depan, karena mereka memainkan sepakbola yang luar biasa. Namun sampai mereka meraih trofi, Anda tak bisa membandingkan mereka dengan Invincibles Arsenal atau tim-tim lain yang telah memenangi Premier League."
City adalah juara Premier League musim 2011/12 dan 2013/14.
(sky/gia)TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Demi Derby Manchester, Lingard Lupakan Teman dan Persahabatan
Liga Inggris 9 Desember 2017, 23:20
-
Ederson Optimis City Patahkan Kutukan Old Trafford
Liga Inggris 9 Desember 2017, 23:10
-
Rojo Sudah Tidak Sabar Bungkam City di Old Trafford
Liga Inggris 9 Desember 2017, 23:00
-
Guardiola Sesumbar De Bruyne Sanggup Lakukan Apapun
Liga Inggris 9 Desember 2017, 22:20
-
Via Vallen Pendukung Manchester United atau Manchester City?
Bolatainment 9 Desember 2017, 19:46
LATEST UPDATE
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 5 Januari 2026, 11:11
-
Daftar Pebulu Tangkis Indonesia dan Hasil Drawing Malaysia Open 2026
Bulu Tangkis 5 Januari 2026, 11:03
-
Kabar Baik MU! Bruno Fernandes dan Mason Mount Fix Comeback Lawan Burnley
Liga Inggris 5 Januari 2026, 10:41
-
Telan Dua Hasil Imbang Beruntun, Matheus Cunha Minta MU Lekas Move On
Liga Inggris 5 Januari 2026, 10:24
-
Kritik Manajemen MU, Ruben Amorim Terancam Dipecat?
Liga Inggris 5 Januari 2026, 09:59
-
Daftar Pemain Voli Putri Gresik Phonska Plus Pupuk Indonesia di Proliga 2026
Voli 5 Januari 2026, 09:57
-
Panduan Lengkap Skrining BPJS Kesehatan 2026: Begini Caranya!
News 5 Januari 2026, 09:11
-
Daftar Pemain Voli Putra Jakarta Garuda Jaya di Proliga 2026
Voli 5 Januari 2026, 09:08
LATEST EDITORIAL
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40
-
5 Pemain Terbaik Real Madrid di 2025: Mbappe Memimpin
Editorial 31 Desember 2025, 15:58
-
6 Calon Suksesor Pep Guardiola di Manchester City
Editorial 30 Desember 2025, 13:10
-
6 Pemain yang Bisa Tinggalkan Man United pada Jendela Transfer Januari 2026
Editorial 30 Desember 2025, 12:43


























KOMENTAR