Bola.net - - Pelatih Manchester United, Jose Mourinho baru-baru ini memberikan pujian kepada dua debutan Manchester United, Axel Tuanzebe dan Scott McTominay. Mourinho menyebut kedua pemain ini memiliki karakter yang bagus untuk menjadi pemain top di masa depan.
Pada pertandingan kontra Arsenal, Jose Mourinho membuat publik Inggris terkejut. Pada laga tersebut ia memainkan bek muda, Axel Tuanzebe sebagai starter saat menyambangi markas The Gunners.
Selain Tuanzebe, Mourinho juga memberikan debut kepada Scott McTominay. Penyerang berusia 20 tahun ini masuk sebagai pemain pengganti di babak kedua untuk mengisi posisi pemain nomer 10.
Scott Mctominay
Mourinho sendiri cukup puas dengan performa kedua pemain mudanya, dan ia tidak sungkan memberikan pujian kepada jebolan akademi Setan Merah tersebut. "Hari ini adalah hari yang penting bagi karir Axel [Tuanzebe] dan juga untuk karir Scott [McTominay]," tutur Mourinho kepada MUTV.
"Mungkin mereka hanya mendapat beberapa menit kesempatan untuk bermain di Premier Leauge, namun mereka menunjukan karakter yang sangat bagus dan saya sangat senang melihat keduanya." tutup pelatih asal Portugal tersebut.
Manchester United sendiri akan menghadapi Celta Vigo di leg kedua semi final Liga Europa pada hari Jumat (12/5) dini hari nanti.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Manchester United Rilis Jersey Away 2017/2018
Liga Inggris 10 Mei 2017, 15:24
-
Aston Villa Ingin Permanenkan Kiper MU Ini
Liga Inggris 10 Mei 2017, 15:02
-
Liga Spanyol 10 Mei 2017, 14:53

-
Wonderkid Brasil Ini Idamkan Manchester United
Liga Inggris 10 Mei 2017, 14:31
-
Aspas: Celta Akan Main di Old Trafford Tanpa Rasa Takut
Liga Eropa UEFA 10 Mei 2017, 14:30
LATEST UPDATE
-
PSM vs Bali United: Tekad Pasukan Ramang Hentikan Tren Buruk
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 07:44
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:41
-
Man of the Match Milan vs Genoa: Lorenzo Colombo
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:11
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 07:05
-
Man of the Match Real Madrid vs Atletico Madrid: Federico Valverde
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 07:04
-
Rapor Pemain Liverpool: Performa Solid Bikin Arsenal Kehilangan Taji
Liga Inggris 9 Januari 2026, 06:07
-
Hasil Milan vs Genoa: Akhir Dramatis yang Menguntungkan Inter Milan
Liga Italia 9 Januari 2026, 06:00
-
Rapor Pemain Arsenal: Gyokeres Gagal Bersinar Saat The Gunners Ditahan Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:50
-
Hasil Real Madrid vs Atletico Madrid: El Clasico di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 05:44
-
Man of the Match Arsenal v Liverpool: Gabriel Magalhaes
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:30
-
Hasil Arsenal vs Liverpool: Saling Tekan, Gol Tak Kunjung Datang
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:04
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR