Bola.net - - Manajer Manchester United, Jose Mourinho, memberikan pujian terhadap pengalaman yang diberikan oleh Romelu Lukaku dan Nemanja Matic, kala timnya menang atas West Ham semalam.
Kedua pemain turun sebagai starter di laga pembuka Liga Primer di Old Trafford dan Lukaku - yang dibeli 75 juta pounds dari Everton - tak butuh banyak waktu untuk mencetak dua gol dan membantu timnya menang 4-0.
"Premier League mengajarkan saya bahwa anda harus beradaptasi untuk bisa bermain bagus," tutur Mourinho menurut BBC Sport. "Romelu dan Nemanja sudah bertahun-tahun bermain di Premier League dan mudah bagi mereka dibandingkan Victor Lindelof, yang butuh waktu."
Romelu Lukaku
"Nemanja adalah pemain top dengan stabilitas dan kami membutuhkan itu. Romelu agresif dan mereka membantu cara kami bekerja. Kami ada di kondisi yang membuat kami menjadi lebih baik dibanding musim lalu."
"Romelu bisa memberikan kami ancaman di udara, dia melindungi bola dan juga bagus untuk kami. Kami tidak berada dalam kondisi yang amat bagus, namun ini start yang apik."
United berikutnya akan menghadapi Swansea City akhir pekan ini.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liga Inggris 14 Agustus 2017, 23:05

-
Kode untuk MU, Fabinho Ngotot Tinggalkan Monaco
Liga Inggris 14 Agustus 2017, 20:35
-
Mourinho Tegaskan Lindelof Masih Butuh Adaptasi
Liga Inggris 14 Agustus 2017, 20:25
-
Mata Ingin Hasil Lawan West Ham Terulang Sepanjang Musim
Liga Inggris 14 Agustus 2017, 19:52
-
Liga Inggris 14 Agustus 2017, 19:14

LATEST UPDATE
-
Kabar Baik untuk Interisti! Hasil Tes Denzel Dumfries Jelang Derby Milan Diumumkan
Liga Italia 18 November 2025, 08:37
-
Solusi Panik? AC Milan Pertimbangkan Pulangkan Thiago Silva di Usia 41 Tahun!
Liga Italia 18 November 2025, 08:15
-
Lingkaran Setan Timnas Italia: Mengapa Azzurri Gagal di Kualifikasi Piala Dunia (Lagi)?
Piala Dunia 18 November 2025, 08:05
-
Sah! Erick Thohir Kini Kuasai 100% Saham Oxford United
Liga Inggris 18 November 2025, 07:38
-
Prediksi Spanyol vs Turki 19 November 2025
Piala Dunia 18 November 2025, 06:45
-
Prediksi Brasil vs Tunisia 19 November 2025
Amerika Latin 18 November 2025, 06:30
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR