The Sun mengatakan bahwa mereka siap bersaing dengan AC Milan untuk mendapatkan tanda tangan sang pemain.
Disebutkan bahwa transfer ini akan berpotensi membawa masalah bagi kapten United, Wayne Rooney, yang bisa jadi akan semakin sulit untuk mendapatkan kesempatan bermain di Old Trafford.
Mourinho sendiri memang dikabarkan masih ingin mencari tambahan pemain berkualitas untuk memperkuat timnya di musim dingin mendatang, seiring usahanya untuk langsung memenangkan Premier League di musim perdana di MU.
Mourinho melihat Isco sebagai target utamanya dan ingin mendatangkan pemain Spanyol ke Old Trafford di Januari, menurut AS.
Sebelum pemain Spanyol datang ke Bernabeu, ia sempat dikaitkan dengan kepindahan ke Manchester City, yang kala itu masih ditangani bos lamanya di Malaga, Manuel Pellegrini. [initial]
(sun/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Totti: Saya Hampir Gabung Real Madrid
Liga Italia 27 September 2016, 20:56
-
'Messi Takkan Sama Jika Main di Real Madrid'
Liga Spanyol 27 September 2016, 15:01
-
Pemain Yang Masih Kesulitan Mengulangi Performa Musim Lalu
Editorial 27 September 2016, 12:54
-
Emery: Jese Rodriguez Tengah Frustrasi
Liga Eropa Lain 27 September 2016, 12:19
-
Emery: Ronaldo Akan Tetap di Madrid
Liga Spanyol 27 September 2016, 12:18
LATEST UPDATE
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR