Mou kemudian mencoret Hazard dari daftar pemain yang merumput tengah pekan lalu. Mou mengatakan bahwa Hazard menyesali perbuatannya itu dan sudah minta maaf. Hanya saja, Mou menolak permintaan maaf tersebut.
"Hazard bereaksi dengan baik. Dia meminta maaf kepada saya dan klub. Tentu saja permintaan maaf itu tidak diterima. Tapi semua sudah berakhir dan kami menganggap masalah itu sudah tak ada lagi," jelas Mou.
Sebagai bukti bahwa masalah Hazard sudah selesai, Mou mencantumkan nama Hazard dalam daftar pemain yang akan bertanding melawan West Brom akhir pekan ini.
"Dia terpilih dalam tim dan siap bermain. Dia memiliki hasrat untuk terus bermain. Tidak memainkannya dalam laga melawan Newcastle lalu merupakan keputusan beresiko. Tapi seorang manajer kadang memang harus berani mengambil resiko." [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mourinho Tolak Permintaan Maaf Hazard
Liga Inggris 8 November 2013, 22:33
-
Cahill Yakin Masalah Mourinho-Hazard Telah Berakhir
Liga Inggris 8 November 2013, 22:20
-
Mourinho: Saya Sudah Punya Firasat Kalah Lawan Newcastle
Liga Inggris 8 November 2013, 21:27
-
Preview: Chelsea vs WBA, Misi Reuni The Baggies
Liga Inggris 8 November 2013, 21:00
-
Lampard: Mourinho Punya Sihir Seperti Sir Alex Ferguson
Liga Inggris 8 November 2013, 20:15
LATEST UPDATE
-
Arsenal Intip Peluang Bajak Arda Guler dari Real Madrid
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:15
-
Murah Meriah! Juventus Hanya Perlu Bayar Segini untuk Jasa Federico Chiesa
Liga Italia 10 Januari 2026, 09:45
-
Adu Hebat 6 Pemain Timnas Indonesia di Persib dan Persija
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 09:42
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 10 Januari 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:21
-
Gak Jadi Dipulangkan! Barcelona Mantap Permanenkan Marcus Rashford
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 09:10
-
Jadwal Lengkap Proliga 2026, 8 Januari-26 April 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:01
-
Hasil Lengkap, Klasemen, dan Jadwal Pertandingan Proliga 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:00
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 10 Januari 2026, 08:33
-
Xavi Latih Manchester United? Begini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 10 Januari 2026, 08:30
-
Prediksi Newcastle vs Bournemouth 10 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 08:11
-
Akhirnya! Arsenal Sepakati Kontrak Baru Bukayo Saka
Liga Inggris 10 Januari 2026, 08:02
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR