United akan bertamu ke St James' Park untuk menantang tuan rumah Newcastle akhir pekan ini. Pada pekan depan Setan Merah juga akan melakoni partai hidup mati di Liga Champions menantang tuan rumah Bayern Munich.
Namun Moyes tak mau meremehkan laga melawan Newcastle ini dan bertekad tampil habis-habisan.
"Satu-satunya yang kami pikirkan adalah pertandingan melawan Newcastle. Semua fokus tertuju ke Newcastle. Kami akan bertandang ke sana dan bermain bagus dan meraih tiga poin. Mencoba untuk membangun sedikit momentum jelang akhir musim ini. Kami akan pergi ke sana dan mencoba melakukan itu," ujar Moyes saat konferensi pers.
"Pasti saya punya pertandingan lain di pikiran saya, tapi sekarang fokus ke Newcastle dan kami akan mencoba untuk menyeimbangkan semuanya dengan benar," tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Moyes: Newcastle Dulu, Bayern Kemudian
Liga Inggris 4 April 2014, 22:40
-
Moyes: Evans dan Smalling Telah Kembali Berlatih
Liga Inggris 4 April 2014, 22:36
-
Fellaini Bertekad Untuk Sukses Bersama United
Liga Inggris 4 April 2014, 22:02
-
Tur Keliling Dunia, United Terancam Sanksi FA
Liga Inggris 4 April 2014, 16:05
-
Preview: Newcastle vs United, Momen Revans
Liga Inggris 4 April 2014, 15:51
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Timnas Indonesia U-23 vs Mali U-23 di Indosiar - Friendly Match
Tim Nasional 18 November 2025, 18:01
-
Link Live Streaming La Liga 2025/26: Barcelona vs Athletic Bilbao, Tayang di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:51
-
Simak Jadwal La Liga 2025/26 Pekan ke-13, Tayang Eksklusif di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:41
-
Man United vs Arsenal: Duo EPL Berebut Wonderkid 18 Tahun Olympiakos yang Lagi Naik Daun
Liga Inggris 18 November 2025, 17:01
-
Nonton Live Streaming Timnas Indonesia U-23 vs Mali di Indosiar Malam Ini
Tim Nasional 18 November 2025, 17:01
-
Rekam Jejak Timur Kapadze di Timnas Uzbekistan: Berapa Kemenangan yang Mampu Diraih?
Tim Nasional 18 November 2025, 16:54
-
Dua Wajah Florian Wirtz: Tajam untuk Timnas Jerman, Meredup di Liverpool
Liga Inggris 18 November 2025, 16:39
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55




















KOMENTAR