Dalam beberapa tahun terakhir, Setan Merah mengalami keterpurukan. Hal tersebut tak lepas dari mundurnya sosok manajer legendaris mereka, Sir Alex Ferguson. Mereka berusaha bangkit sejak ditinggal opa asal Skotlandia tersebut namun sampai saat ini usaha yang mereka tunjukkan belum menampakkan hasil memuaskan.
Meski demikian, McQueen meyakini bahwa United masih memilii daya tarik untuk memikat manajer sekaliber Guardiola.
"Jika Ed Woodward tak mencoba membujuknya agar mau membuat United hebat lagi, maka ia tak melakukan tugasnya dengan semestinya. Itulah manajer yang diinginkan oleh mayoritas fans United dan saya masih meyakini United memiliki sejarah, tradisi dan kehadiran global untuk bisa menjadi atraktif bagi Guardiola," cetusnya pada Sunday People.
McQueen juga menegaskan ia tak mau melihat Guardiola sampai pindah ke Manchester City. Sebab jika itu sampai terjadi, maka skuat The Citizen bakal menjadi semakin bertambah kuat.
"Jika City mendapatkan Guardiola, saya yakin hal itu akan merusak moral semua pihak yang ada di United. Skuat City saat ini lebih unggul ketimbang United dan Guardiola hanya akan membuat mereka menjadi semakin lebih baik," serunya. [initial]
Baca Juga:
- Eks Setan Merah: MU Hancur Jika Guardiola & Messi ke City
- Guardiola Bisa Jadi Mimpi Buruk Bagi MU
- Martinez: Jangan Bandingkan Guardiola dengan Heynckes
- Guardiola Datang, City Rombak Skuat Besar-besaran
- Ziege Yakin Guardiola Pilih Manchester City
- Ziege: Ancelotti Ideal Gantikan Guardiola
- Guardiola Akan Datangkan Enam Pemain di City
- Guardiola Emoh Berlama-lama di Inggris
- Rawan Diganti, Pellegrini Akan kerja Keras
- Pellegrini Tak Takut Diganti Guardiola
- Robben Sebut Guardiola Butuh Kualitas Untuk Sukses
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
MU Diyakini Masih Mampu Pikat Guardiola
Liga Inggris 17 Januari 2016, 16:57 -
Eks Setan Merah: MU Hancur Jika Guardiola & Messi ke City
Liga Inggris 17 Januari 2016, 16:30 -
Guardiola Bisa Jadi Mimpi Buruk Bagi MU
Liga Inggris 17 Januari 2016, 11:50 -
Aguero dan Kelechi Dapat Pujian Pellegrini
Liga Inggris 17 Januari 2016, 06:50 -
Bahagianya Fabian Delph Antar Manchester City Menang
Liga Inggris 17 Januari 2016, 06:11
LATEST UPDATE
-
Daftar Skuad Timnas Inggris Terbaru: Tanpa Bellingham, Foden, dan Grealish
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 21:46 -
Blak-Blakan! Ini Pengakuan Antony Soal Perlakuan Tidak Menyenangkan di MU
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 20:55 -
Membership Eksklusif Beauty & Wellness Hadir Lagi di FimelaXclusive Batch 3!
Lain Lain 3 Oktober 2025, 20:02 -
Eliano Reijnders Optimistis Timnas Indonesia Bisa Tembus Piala Dunia 2026
Tim Nasional 3 Oktober 2025, 18:39 -
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV, MOJI, dan Vidio, 4-5 Oktober 2025
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:47 -
Hansi Flick Dorong Barcelona Rekrut Bintang Bayern Sebelum Liverpool
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 17:32 -
Dilema Kiper Inter Milan: Dua dari Tiga Penjaga Gawang Kontraknya Segera Berakhir
Liga Italia 3 Oktober 2025, 17:09 -
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:03 -
Jadwal Serie A Pekan Ini, 4-6 Oktober 2025
Liga Italia 3 Oktober 2025, 16:36 -
Incaran Harbolnas 10.10: Kenali Ciri Khas 6 Merek Batik Pria Premium Ini
News 3 Oktober 2025, 16:33 -
Jadwal La Liga Pekan Ini, 4-6 Oktober 2025
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 16:16
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR