Peluang City menyapu gelar musim ini memang masih sangat terbuka lebar. Di pentas Premier League mereka saat ini berada di tempat ketiga dan hanya terpaut tiga poin dari pimpinan Chelsea.
Sementara di kompetisi piala, City sudah menantang Sunderland di partai final Piala Liga. Selain itu partai perempat final Piala FA kontra Wigan Athletic akan digelar dua pekan lagi.
Meskipun demikian, pasukan Manuel Pellegrini masih punya tugas berat membalikkan defisit dua gol saat melawat ke Camp Nou di Liga Champions. Namun ini nampaknya tak membuat Navas menjadi ciut nyalinya.
"Kami masih belum tersingkir di semua kompetisi. Saya pikir kami punya tim yang bagus untuk menyabet semua empat gelar. Kami akan berjuang sampai akhir," ujar Navas kepada Manchester Evening News.
"Saya pikir kami sanggup ke sana (Barcelona) dan membawa pulang hasil. Kami bisa meraih hasil yang penting. Ini masih mungkin. Saya pikir kami akan memberikan yang terbaik. Kami akan berjuang sampai akhir." (sn/ada)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Lawan City, Sunderland Andalkan Pemain-pemain Berpengalaman
Liga Inggris 26 Februari 2014, 22:41
-
Ajax Jegal Liverpool & City Dalam Perburuan 'The New Robben'
Liga Eropa Lain 26 Februari 2014, 20:09
-
Navas Masih Optimis City Bisa Raih Quadruple
Liga Inggris 26 Februari 2014, 18:36
-
Difavoritkan Juara, Kompany Justru Enggan Remehkan Sunderland
Liga Inggris 26 Februari 2014, 17:15
-
Kompany Ingin City Belajar Dari Kekalahan di Final FA Cup Musim Lalu
Liga Inggris 26 Februari 2014, 16:35
LATEST UPDATE
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55




















KOMENTAR