
Kontrak Rooney di Old Trafford akan memasuki durasi 18 bulan terakhirnya awal tahun nanti. Dan dilaporkan kedua belah pihak belum mencapai kata sepakat soal kontrak baru, terutama dalam aspek durasi kerja sama.
Namun menurut The Telegraph, pihak United tak panik. Mereka akan terus menolak tawaran untuk eks bomber Everton itu pada bursa transfer musim dingin nanti, tetapi juga tak terburu-buru membuka pembicaraan kontrak dengan kubu Rooney sebelum akhir tahun.
Sementara pihak Rooney - yang merasa kontribusinya cukup maksimal untuk klub, pun merasa tak perlu memaksakan diri untuk mendorong kesepakatan baru dari kontrak saat ini yang bernilai 250.000 poundsterling per pekan itu.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Scholes: Saatnya Cleverley Unjuk Gigi
Liga Inggris 4 Desember 2013, 23:05
-
Moyes Akui Fellaini Alami Periode Sulit
Liga Inggris 4 Desember 2013, 18:43
-
Demi Kebaikan Fulham, Berbatov Diminta Hengkang
Liga Inggris 4 Desember 2013, 17:32
-
'Fellaini Lambat Bersinar Karena Sifatnya Yang Pemalu'
Liga Inggris 4 Desember 2013, 17:03
-
Moyes: United Wajib Sapu Bersih Kemenangan
Liga Inggris 4 Desember 2013, 16:54
LATEST UPDATE
-
Evaluasi Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025: Progres Terlihat, PR Masih Ada
Tim Nasional 19 November 2025, 04:25
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55























KOMENTAR