Performa yang ditunjukkan oleh pemain asal Belgia ini masih cukup jauh dari yang ditunjukkannya semasa masih membela The Toffees. Fellaini juga masih sering terlihat canggung saat beraksi bersama penggawa United lainnya.
Terkait kritikan yang diterima oleh gelandang jangkung tersebut, eks kapten Everton yang kini masuk jajaran pelatih United, Phil Neville, mengungkapkan pembelaannya. Pria 36 tahun ini mengungkapkan bahwa dulu Fellaini juga cukup lambat beradaptasi di Goodison Park karena sifat aslinya yang memang pemalu.
"Marouane adalah pria yang pemalu. Enam bulan pertama di Everton ia benar-benar pemalu dan saya pikir ia akan mendatangkan masalah bagi tim," kenang Neville.
"Namun ia tak selamanya bersikap seperti itu. Ketika sudah mengenal satu sama lain, ia adalah pribadi yang menyenangkan dan punya selera humor bagus."
Neville menutup pernyataannya dengan mengungkapkan optimisme bahwa cepat atau lambat Fellaini akan segera menunjukkan permainan terbaiknya. Sejauh ini pemain berusia 25 tahun ini baru turun dalam tujuh laga Premier League dengan total menit bermain hanya 448 menit.[initial]
Baca Juga
- Negosiasi Kontrak Macet, Rooney dan United Kalem
- Martinez: Gerombolan Everton Tak Takut MU dan Arsenal
- Smalling: Arsenal Takkan Terus Berada di Puncak
- Mourinho Remehkan Kans Juara MU dan Tottenham
- Owen: Arsenal Hanya Akan Finish di Posisi Kelima
- Scholes Ungkap Rahasia 'Keabadian' Ryan Giggs
- Moyes Akui MU Punya Ketergantungan Pada Rooney
- Moyes Berterima Kasih Pada Fergie Atas Kegemilangan De Gea
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Scholes: Saatnya Cleverley Unjuk Gigi
Liga Inggris 4 Desember 2013, 23:05
-
Moyes Akui Fellaini Alami Periode Sulit
Liga Inggris 4 Desember 2013, 18:43
-
Demi Kebaikan Fulham, Berbatov Diminta Hengkang
Liga Inggris 4 Desember 2013, 17:32
-
'Fellaini Lambat Bersinar Karena Sifatnya Yang Pemalu'
Liga Inggris 4 Desember 2013, 17:03
-
Moyes: United Wajib Sapu Bersih Kemenangan
Liga Inggris 4 Desember 2013, 16:54
LATEST UPDATE
-
Kabar Baik untuk Interisti! Hasil Tes Denzel Dumfries Jelang Derby Milan Diumumkan
Liga Italia 18 November 2025, 08:37
-
Solusi Panik? AC Milan Pertimbangkan Pulangkan Thiago Silva di Usia 41 Tahun!
Liga Italia 18 November 2025, 08:15
-
Lingkaran Setan Timnas Italia: Mengapa Azzurri Gagal di Kualifikasi Piala Dunia (Lagi)?
Piala Dunia 18 November 2025, 08:05
-
Sah! Erick Thohir Kini Kuasai 100% Saham Oxford United
Liga Inggris 18 November 2025, 07:38
-
Prediksi Spanyol vs Turki 19 November 2025
Piala Dunia 18 November 2025, 06:45
-
Prediksi Brasil vs Tunisia 19 November 2025
Amerika Latin 18 November 2025, 06:30
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR