Bola.net - - Phil Neville mempertanyakan keputusan Chelsea melepas Nemanja Matic ke rival mereka, Manchester United. Neville menilai transfer itu merupakan blunder besar bagi The Blues, karena mereka memperkuat rival mereka dalam persaingan juara EPL nanti.
Beberapa waktu yang lalu Manchester United resmi mengumumkan pembelian ketiga mereka di musim panas ini. Mereka membeli gelandang bertahan Chelsea, Nemanja Matic dengan nilai transfer mencapai 40 Juta Pounds.
Matic sendiri langsung memberikan dampak instan bagi setan merah. Ia tampil dominan di lini tengah MU saat berhadapan dengan Real Madrid di Piala Super Eropa beberapa waktu yang lalu.
Isco, Lingard, dan Matic.
Neville menilai penjualan Matic ke MU itu merupakan blunder besar yang dilakukan Chelsea. "Saya tidak bisa memikirkan satupun alasan mengapa Chelsea menjualnya [Matic]," buka Neville kepada Sky Sports.
"Jika Nathaniel Chalobah atau Ruben Loftus-Cheek masih berada di sana, maka mereka bisa menyingkirkan Matic untuk memainkan pemain muda. Jika mereka melakukan itu maka mereka akan mendapat pujian dari banyak pihak, namun masalahnya tidak ada satupun dari pemain itu yang berada di klub saat ini."
"Mereka melemahkan diri mereka sendiri dan memperkuat Manchester United, yang kini memiliki peluang juara lebih besar dari Chelsea. United membutuhkan Gelandang Tengah berkualitas seperti Nemanja Matic. Dia mungkin gelandang terbaik di Inggris saat ini bersama N'Golo Kante."tutup mantan bek Manchester United tersebut.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Panas, Conte Tampik Belas Kasihan Dari Wenger
Liga Inggris 11 Agustus 2017, 23:03
-
Komitmen Pemain Chelsea Bikin Conte Sumringah
Liga Inggris 11 Agustus 2017, 22:33
-
Pedro dan Moses Absen Lawan Burnley, Ini Penyebabnya
Liga Inggris 11 Agustus 2017, 21:34
-
Morata: Saya Tak Perlu Adaptasi
Liga Inggris 11 Agustus 2017, 20:38
-
Kejamnya Pers Inggris, Morata Merasa Seperti Terbunuh
Liga Inggris 11 Agustus 2017, 20:04
LATEST UPDATE
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55

























KOMENTAR