Sulitnya Inggris menembus ranking empat dunia pada daftar peringkat FIFA benar-benar ditunjukkan oleh prestasi mereka dalam beberapa tahun terakhir. Tercatat bahwa prestasi Inggris yang paling baik dalam kurun waktu 10 tahun terakhir memang hanya sampai babak perempat final.
Pernyataan tersebut, semakin diperkuat oleh mantan kapten Manchester United tersebut. Untuk itu, Neville menghimbau kepada seluruh punggawa tim untuk segera bangun dari tidur panjang mereka.
"Kami harus melihat diri kami dalam kejayaan Spanyol, Portugal, Prancis, Italia, Jerman, Argentina, Brasil," tandas Neville.
"Dalam hal turnamen dan mengukur diri kami sendiri, pencapaian tim Inggris dalam 10 atau 12 tahun hanya sampai pada perempat final. Hal itu sudah menjelaskan di mana posisi kami. Kami berada di delapan besar tim dunia dan itu fakta."
Mengenai permainan Inggris yang cenderung bertahan dan kurang untuk menguasai bola pun juga tidak luput dari pengamatan Neville. Pria berusia 37 tahun ini mengatakan bahwa akan sangat tidak sopan jika mengasumsikan bahwa tim kami akan mendominasi permainan kala bersua tim seperti Brasil dan Spanyol. Meski begitu, ia tetap saja ingin melihat timnya lebih banyak menguasai bola.
"Saya tidak pernah melihat tim Inggris dalam kurun 40 tahun ini berusaha untuk menguasai bola saat melawan tim-tim seperti Prancis, Italia, Brasil, Spanyol, dan Argentina," Lanjut Neville. "Hai semua orang, ayo bangun!"
"Saya sudah sering bermain untuk Inggris dan ingin membuat mereka menguasai bola lebih baik, ingin lebih sukses, menginginkan winning tim - saya menginginkan semua itu."
"Tapi, akan tidak sopan bagi negara lain dan juga terkesan arogan dengan menolak cara mereka dan berkata 'oh, kami adalah orang Inggris, kami berbicara mengenai diri kami sendiri'."
[initial]
LIGA INGGRIS - Neville Tak Tertarik Karir Sebagai Manajer Klub
(gl/bgn)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Neville Ingin Inggris Lebih Realistis
Liga Inggris 16 Juli 2012, 21:15
-
Spanyol U-19 Lanjutkan Dominasi di Eropa
Bola Dunia Lainnya 16 Juli 2012, 07:00
-
Mata: Medali Emas Bukanlah Anugrah
Bola Dunia Lainnya 16 Juli 2012, 04:00
-
Casillas Bidik Empat Trofi Bagi Madrid
Liga Spanyol 15 Juli 2012, 06:15
-
Milla: Spanyol Harus Berbenah Demi Medali Emas
Liga Spanyol 15 Juli 2012, 05:45
LATEST UPDATE
-
Prediksi Man City vs Exeter City 10 Januari 2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 22:00
-
Transformasi Sisi Kanan Real Madrid: Valverde dan Rodrygo Menggila!
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 21:56
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
-
Melihat Arsenal Frustrasi Ditahan Liverpool, Bukti Alotnya Perburuan Gelar!
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:31
-
Viktor Gyokeres Justru Jadi Tanda Tanya di Lini Depan Arsenal
Liga Inggris 9 Januari 2026, 18:57
-
2 Hal yang Bikin Milan Kehilangan Poin Lawan Genoa: Blunder dan Kurang Sabar
Liga Italia 9 Januari 2026, 18:15
-
FIFA Gandeng TikTok, Konten Live Piala Dunia 2026 Hadir dan Bisa Diakses Langsung
Piala Dunia 9 Januari 2026, 17:58
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 9 Januari 2026, 17:55
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR