Bola.net - - Manchester United dan Manchester City telah membuat Premier League menjadi kompetisi yang diwarnai persaingan oleh dua klub saja, menurut Gary Neville.
Setan Merah terus menempel ketat City di posisi runner-up sejauh ini, dengan selisih delapan angka. Namun tim asuhan Josep Guardiola tengah menunjukkan performa gemilang dengan tak pernah kalah di 13 pertandingan.
Neville percaya bahwa persaingan di Premier League akan terus didominasi oleh dua tim kota Manchester hingga akhir musim nanti.
"Pastinya akan terus seperti ini," tutur Neville ketika ditanya soal situasi persaingan menuju gelar juara Premier League 17/18, menurut Goal International.
"Untuk saat ini, United yang paling dekat dengan Manchester City, namun saya kira Liverpool, Tottenham, dan Arsenal atau Chelsea tak ada dalam kondisi yang tepat musim ini."
MU vs Everton
"Manchester United adalah tim yang paling mampu melakukannya, untuk menantang Manchester City, namun ini soal bagaimana anda menjaga jarak dengan mereka. Saat ini City benar-benar bermain di level tinggi."
"Namun United masih punya harapan dan saya kira bakal ada sesuatu yang terjadi dalam derby Manchester beberapa pekan mendatang. Hasil laga itu bisa membuat City ragu dan mengubah mental dalam diri United."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Klopp Sebut City Saat Ini Tak Terkejar
Liga Inggris 28 November 2017, 21:52
-
Juru Taktik Soton Klaim Sanggup Kalahkan Manchester City
Liga Inggris 28 November 2017, 16:00
-
Kapten City Mohon Gundogan Terus Bersabar di City
Liga Inggris 28 November 2017, 15:50
-
Kompany Minta Skuat Manchester City Tak Besar Kepala
Liga Inggris 28 November 2017, 15:40
-
Cech Keluarkan Prediksi Berani Soal Bursa Juara Premier League
Liga Inggris 28 November 2017, 15:00
LATEST UPDATE
-
Aryna Sabalenka Kritik Keras WTA: Jadwal Gila, Aturan Kaku, dan Risiko Cedera
Tenis 9 Januari 2026, 11:43
-
Bahagianya Marc Marquez Akhirnya Latihan Pakai Ducati Panigale V2 Usai Cedera Bahu
Otomotif 9 Januari 2026, 11:23
-
Kok Bisa Benjamin Sesko Yakin Man Utd Bakal Keluar dari Zaman Kegelapan?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:47
-
Pelatih Baru Persebaya Bernardo Tavares Waspadai Malut United
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 10:46
-
Mikel Arteta Kembali Gagal Kalahkan Arne Slot
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:25
-
Hasil Lengkap, Klasemen, dan Jadwal Pertandingan Proliga 2026
Voli 9 Januari 2026, 10:07
-
6 Pelajaran dari Arsenal vs Liverpool: Peluang Emas Terbuang di Emirates
Liga Inggris 9 Januari 2026, 09:48
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 9 Januari 2026
Voli 9 Januari 2026, 09:43
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR