Bola.net - - Mantan bek Timnas Inggris, Gary Neville membela manuver transfer Arsenal di bursa musim panas ini. Neville menyebut kebijakan transfer The Gunners sejatinya cukup bagus, namun performa di atas lapangan membuat itu semua terlihat jelek.
Seperti yang sudah diketahui, Arsenal kehilangan satu pemain jelang ditutupnya bursa transfer kemarin. Mereka kehilangan sosok Alex Oxlede-Chamberlain yang dilepas ke klub rival mereka, .
Transfer ini memicu kemarahan para fans Arsenal. Pasalnya kubu The Gunners tidak mendapatkan pengganti untuk pemain berusia 24 tahun itu sampai bursa transfer dituutp.
Namun di mata Neville, Arsenal dinilai sudah melakukan bisnis yang baik di bursa transfer kali ini.
Alex Oxlade-Chamberlain
"Jika anda bilang setelah final FA Cup, mereka [Arsenal] sukses mempertahankan Alexis Sanchez dan Mesut Ozil serta membeli Alexandre Lacazette dan memperkuat pertahanan mereka dan juga mendapatkan 40 juta punds dari penjualan Alex Oxlade-Chamberlain, maka anda bisa bilang mereka menjalani bursa transfer yang bagus," ungkap Neville kepada Sky Sports.
"Sayangnya, performa mereka melawan Liverpool membuat persepsi mengenai apa yang sudah dilakukan Arsenal dan itu adalah masalah yang besar."
"Ada lima atau enam pemain yang penampilannya sangat buruk sampai-sampai saya tidak mau melihatnya. Para pemain itu tidak memiliki harga diri dan standart sendiri." tandas mantan pemain Manchester United tersebut.
Baca Juga:
- Curahan Hati Lucas Perez Pasca Tinggalkan Arsenal
- Thomas Lemar Senang Batal Pindah ke Arsenal
- Direktur Inter: Arsenal Minta Terlalu Banyak untuk Mustafi
- Lemar Tolak Arsenal Karena Main di Kompetisi Kasta Kedua
- Ramsey Sedih dengan Kepergian Chamberlain ke Liverpool
- MU Sempat Ingin Gantikan Ferguson dengan Wenger
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ternyata Ini Alasan Barcelona Batal Rekrut Coutinho
Liga Spanyol 2 September 2017, 23:10
-
Ini Kontrak Yang Disiapkan Juventus Untuk Emre Can?
Liga Italia 2 September 2017, 20:15
-
Neville: Manuver Transfer Arsenal Bagus, Tapi...
Liga Inggris 2 September 2017, 14:10 -
Bos Inggris: Chamberlain Bukan Gelandang Tengah
Liga Inggris 2 September 2017, 13:10
-
Gerrard Anggap Pembelian Chamberlain Fantastis
Liga Inggris 2 September 2017, 09:20
LATEST UPDATE
-
Prediksi BRI Super League: Madura United vs PSIM Yogyakarta 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:06
-
Prediksi BRI Super League: Persebaya vs Malut United 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:00
-
Jadwal Lengkap Manchester United 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 13:46
-
Jadwal Lengkap La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 13:41
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 13:33
-
Daftar Tanggal Launching 11 Tim Formula 1 Jelang Musim 2026
Otomotif 9 Januari 2026, 13:15
-
Federico Valverde Anggap Real Madrid Beruntung Menang atas Atletico
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 12:53
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
























KOMENTAR