Bola.net - - Legenda , Steven Gerrard, memuji keputusan klub mendatangkan Alex Oxlade-Chamberlain dari .
Pemain 24 tahun bergabung dengan tim Merseyside di hari terakhir bursa transfer musim panas dengan harga 35 juta pounds.
Pemain Inggris kabarnya juga diminati Chelsea, namun sang gelandang menepis ketertarikan tim juara Premier League untuk pindah ke Anfield.
Steven Gerrard
"Well, saya kira dia sudah menjadi pemain fantastis, dan itulah alasan mengapa kami menghabiskan 35 juta pounds untuknya," tutur Gerrard di Evening Standard.
"Saya kira dia jelas membuat tim menjadi lebih kuat. Dia pria Inggris, 24 tahun, dia baru mencapai puncak karirnya, dia amat cepat dan amat menarik."
"Sepertinya dia tidak bahagia di Arsenal, jadi semoga dia bisa menyesuaikan diri dan memberikan tahun terbaik dalam karirnya di Liverpool, saya kira ini adalah pembelian yang positif."
Chamberlain sebelumnya sudah menyatakan ia lebih senang bermain sebagai gelandang tengah alih-alih winger.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ternyata Ini Alasan Barcelona Batal Rekrut Coutinho
Liga Spanyol 2 September 2017, 23:10
-
Ini Kontrak Yang Disiapkan Juventus Untuk Emre Can?
Liga Italia 2 September 2017, 20:15
-
Neville: Manuver Transfer Arsenal Bagus, Tapi...
Liga Inggris 2 September 2017, 14:10 -
Bos Inggris: Chamberlain Bukan Gelandang Tengah
Liga Inggris 2 September 2017, 13:10
-
Gerrard Anggap Pembelian Chamberlain Fantastis
Liga Inggris 2 September 2017, 09:20
LATEST UPDATE
-
Prediksi Roma vs Sassuolo 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 00:00
-
Prediksi Man City vs Exeter City 10 Januari 2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 22:00
-
Transformasi Sisi Kanan Real Madrid: Valverde dan Rodrygo Menggila!
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 21:56
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
-
Melihat Arsenal Frustrasi Ditahan Liverpool, Bukti Alotnya Perburuan Gelar!
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:31
-
Viktor Gyokeres Justru Jadi Tanda Tanya di Lini Depan Arsenal
Liga Inggris 9 Januari 2026, 18:57
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR