
Gol Ayoze Perez dan Fabricio Coloccini memastikan kemenangan Newcastle. Setelah pertandingan usai, Alan Pardew memuji kedisiplinan timnya.
"Tadi para pemain sangat profesional, sangat disiplin dan tampil sesuai dengan apa yang kami rencanakan." ujar sang manajer pada Sky Sports.
Ayoze Perez pun mendapat pujian dari Pardew. Bagi pelatih berambut putih itu, Ayoze memiliki teknik yang sangat tinggi hingga bisa menciptakan gol indah.
"Ayoze memiliki kemampuan teknik fantastis yang membuatnya mampu mencetak gol seperti itu dan saya rasa tim kami tak terkejut dengan hal itu karena kami biasa melihatnya dalam sesi latihan. Ia masih perlu banyak belajar tapi sekali lagi ia melakukan hal yang luar biasa hari ini."
Kemenangan tersebut membuat Newcastle naik ke peringkat delapan dengan 16 poin, jumlah poin yang sama juga diraih Manchester United di peringkat tujuh. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Newcastle Menang Lagi Karena Tampil Disiplin
Liga Inggris 10 November 2014, 01:48
-
Ayoze Yakin Madrid Akan Mudah Bekuk Liverpool
Liga Champions 4 November 2014, 12:15
-
Rodgers (Masih) Bela Balotelli
Liga Inggris 3 November 2014, 12:58
-
Henderson: Liverpool Tidak Kreatif
Liga Inggris 3 November 2014, 12:08
-
Napoli Arahkan Target Pada Tiote
Liga Italia 3 November 2014, 08:08
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Parma vs Inter: Federico Dimarco
Liga Italia 8 Januari 2026, 07:30
-
Man of the Match Man City vs Brighton: Erling Haaland
Liga Inggris 8 Januari 2026, 07:16
-
Man of the Match Barcelona vs Athletic Club: Raphinha
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 07:04
-
Hasil Parma vs Inter: Chivu Taklukkan Mantan Klub, Nerazzurri Melesat di Puncak
Liga Italia 8 Januari 2026, 06:32
-
Man of the Match Burnley vs Manchester United: Benjamin Sesko
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:12
-
Hasil Man City vs Brighton: Gol Bersejarah Haaland Terasa Hambar
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:08
-
Man of the Match Fulham vs Chelsea: Harry Wilson
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:01
-
Hasil Barcelona vs Athletic Club: Pesta Gol, Blaugrana ke Final
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 05:38
-
Hasil Burnley vs Man United: Dua Gol Benjamin Sesko Warnai Debut Darren Fletcher
Liga Inggris 8 Januari 2026, 05:31
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58



















KOMENTAR