Griezmann berada dalam performa yang luar biasa di Euro 2016. Ia sudah mencetak enam gol untuk membawa Prancis ke final dan akan berhadapan dengan Portugal.
Pemain berusia 25 tahun tersebut belum lama ini menandatangani kontrak baru dengan Atletico sampai Juni 2021. Kontrak baru tersebut membuat Griezmann tetap bertahan di Vicente Calderon untuk waktu yang lama, tapi tidak menghentikan Parlour dari bermimpi.
"Kami ingin melihat Griezmann di Arsenal," kata Parlour kepada Sky Sports.
"Itu jenis kualitas yang mereka butuhkan. Dengan Alexis Sanchez dan Mesut Ozil di skuat, mereka akan selalu menciptakan peluang. Ini bukan ilmu roket yang mereka butuhkan. Seorang striker harus datang."[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Lyon: Arsenal Tak Tawar Lacazette
Liga Inggris 10 Juli 2016, 09:46
-
Juventus: Arsenal Tak Mau Jual Alexis Sanchez
Liga Italia 10 Juli 2016, 02:05
-
Parlour: Arsenal Butuh Striker Sekaliber Aguero atau Suarez
Liga Inggris 10 Juli 2016, 01:05
-
Parlour Inginkan Griezmann di Arsenal
Liga Inggris 10 Juli 2016, 00:46
-
Arsenal Ramaikan Perburuan Neven Subotic
Liga Inggris 9 Juli 2016, 15:50
LATEST UPDATE
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
-
Melihat Arsenal Frustrasi Ditahan Liverpool, Bukti Alotnya Perburuan Gelar!
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:31
-
Viktor Gyokeres Justru Jadi Tanda Tanya di Lini Depan Arsenal
Liga Inggris 9 Januari 2026, 18:57
-
2 Hal yang Bikin Milan Kehilangan Poin Lawan Genoa: Blunder dan Kurang Sabar
Liga Italia 9 Januari 2026, 18:15
-
FIFA Gandeng TikTok, Konten Live Piala Dunia 2026 Hadir dan Bisa Diakses Langsung
Piala Dunia 9 Januari 2026, 17:58
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 9 Januari 2026, 17:55
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR