Bahkan manajer City, Manuel Pellegrini juga mengaku terkejut dengan kemenangan timnya. Eks pelatih Malaga ini pada awalnya memperkirakan bahwa laga akan berlangsung seimbang.
"Ini adalah hasil yang penting. Dalam kondisi normal, anda tak mungkin mengharapkan kemenangan 4-1 melawan tim sekelas Manchester United," ungkap Pellegrini usai pertandingan.
"Sebuah partai Derby biasanya berjalan seimbang, namun saat ini kami bermain dengan sangat baik dan tampil superior atas United. Kemenangan ini memberikan kami kepercayaan diri yang luar biasa."
Pria asal Chile ini menambahkan bahwa timnya bermain terlalu cepat dan berhasil memanfaatkan buruknya performa United. The Citizens berhasil meraih dua gol cepat melalui Sergio Aguero dan Samir Nasri di awal babak kedua, menggenapi keunggulan dua gol yang mereka raih di paruh pertama.
"Kami bermain sedikit terlalu cepat di babak kedua. Memainkan umpan panjang bukan termasuk rencana kami, tapi kami menerapkannya akrena United memberikan kami begitu bayak ruang kosong."
"Kemenangan melawan United selalu memiliki arti penting, apalagi diraih dengan cara seperti ini," imbuh pria 60 tahun ini. [initial]
Baca Juga:
Man United Kalah, Fans Ingin Moyes Dipecat?
Rooney: United Kalah Karena Terlalu Ceroboh
(br/mri)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
United Kalah, Giggs Ternyata Marahi Wasit
Liga Inggris 23 September 2013, 19:53
-
Aguero: Semua Pemain City Adalah Pahlawan
Liga Inggris 23 September 2013, 18:28
-
Rooney: Bunuh Liverpool, Harga Mati!
Liga Inggris 23 September 2013, 16:06
-
United KO, Moyes Curigai Jadwal Premier League
Liga Inggris 23 September 2013, 14:28
-
7 Pelajaran Yang Bisa Diambil Dari Derby Manchester
Editorial 23 September 2013, 13:42
LATEST UPDATE
-
Prediksi Newcastle vs Bournemouth 10 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 08:11
-
Jadwal BRI Super League di Indosiar Hari Ini, Sabtu 10 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 07:00
-
Prediksi Tottenham vs Aston Villa 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 07:00
-
Prediksi Everton vs Sunderland 10 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 06:25
-
Hasil Piala Afrika Tadi Malam: Mazraoui Pulangkan Bryan Mbeumo ke MU
Bola Dunia Lainnya 10 Januari 2026, 06:00
-
Bukan Pelatih, Lionel Messi Ungkap Rencana Pensiun, Apa Itu?
Bola Dunia Lainnya 10 Januari 2026, 06:00
-
Prediksi Como vs Bologna 10 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 05:00
-
6 Rekor Mustahil yang Bisa Dihancurkan Cristiano Ronaldo Tahun 2026
Asia 10 Januari 2026, 04:30
-
Prediksi Charlton vs Chelsea 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 03:00
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR