Bola.net - - Manajer Liverpool Jurgen Klopp memberikan pembelaan untuk Virgil Van Dijk yang menerima banyak kritikan atas performanya belakangan ini.
Sejak bek asal Belanda ini pindah ke Anfield, ia makin memperkokoh pertahanan The Reds. Musim ini, Liverpool jadi salah satu tim dengan pertahanan terkokoh di liga.
Akan tetapi eks bek Southampton itu belakangan ini mendapat banyak kritikan. Hal tersebut tak lepas dari performanya saat melawan Red Star Belgrade di Liga Champions, di mana Liverpool kalah 2-0.
Ia juga dikritik akibat performanya saat melawan Arsenal di Premier League. Saat itu The Reds gagal menang dan ditahan imbang 1-1.
Hepi pada Van Dijk
Klopp kemudian ditanya terkait performa Van Dijk jelang laga kontrak Fulham. Bos asal Jerman ini menegaskan ia hepi dengan performa defender 27 tahun tersebut.
"Saya sangat, sangat senang dengan dirinya [dan] Virg tahu itu. Dengan keterampilan dan kualitasnya dan hal-hal seperti itu, selalu ada tanggung jawab besar juga, bahwa Anda harus tepat pada level itu setiap hari," serunya pada situs resmi klub.
“Itu yang diharapkan semua orang dan kita semua adalah manusia. Selasa [lawan Red Star Belgrade] tidak sama dengan hari Sabtu sebelumnya [melawan Arsenal], begitulah adanya," ucap Klopp.
“Kami semua berjuang sedikit di pertandingan terakhir, tetapi itu tidak terlalu penting dan saya tidak mempermasalahkannya. Di sisi lain, saya tidak berselebrasi ketika saya melihat penampilan yang bagus untuk lima atau enam hari ke depan. Hanya saja ia memiliki kualitas dan itu bagus. Seperti yang dimiliki Joe, seperti Dejan, seperti Joel. Itu sangat bagus bagi kita bahwa kita berada dalam posisi itu, tentu saja. Kami tidak punya banyak masalah.”
Berita Video
Para pemain Timnas Indonesia menjadi buruan fans sebelum dan sesudah sholat jumat di Masjid Sultan, Singapura, (9/11/2018).
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pesimis Dengan MU, Eks Liverpool Ini Dukung City Dalam Derby Manchester
Liga Inggris 10 November 2018, 19:30
-
Data dan Fakta Premier League: Liverpool vs Fulham
Liga Inggris 10 November 2018, 13:32
-
Prediksi Liverpool vs Fulham 11 November 2018
Liga Inggris 10 November 2018, 13:31
-
Bersama Liverpool, Shaqiri Bahagia
Liga Inggris 10 November 2018, 08:52
-
Pembelaan Klopp untuk Van Dijk
Liga Inggris 10 November 2018, 08:18
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Laga Arema FC vs Persik Menyisakan Rasa Pahit buat Macan Putih
Bola Indonesia 12 Januari 2026, 16:51
-
Spalletti Ingin Juventus Ngebut Seperti Ferrari, Apa Maksudnya?
Liga Italia 12 Januari 2026, 16:45
-
Jelang Juventus vs Cremonese: Spalletti Lempar Kode Belanja Pemain Nih?
Liga Italia 12 Januari 2026, 16:18
-
Terbuai dan Terjebak Zona Nyaman, Penyebab Runtuhnya Liverpool Musim Ini
Liga Inggris 12 Januari 2026, 16:16
-
McTominay Pasang Badan: Napoli Pincang, Coba Inter Milan Main Tanpa Lautaro!
Liga Italia 12 Januari 2026, 16:05
-
Debut Manis Rosenior: Chelsea Pesta Gol, Tapi Itu Baru Awal
Liga Inggris 12 Januari 2026, 16:00
LATEST EDITORIAL
-
Warisan Terakhir Ruben Amorim: 4 Nama Target yang Masih Bisa Direkrut MU
Editorial 12 Januari 2026, 15:17
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55

























KOMENTAR