Meski belum ada kabar resmi dari kedua belah pihak, rumor yang belakangan beredar mengatakan bahwa MU dan Real Madrid sudah mencapai kata sepakat soal harga De Gea. Ini berarti Setan Merah akan kehilangan palang pintu handal mereka menjelang musim 2015/16.
Tak heran jika kubu Old Trafford kini banyak dikaitkan dengan stopper cekatan Eropa. Usai muncul nama Hugo Lloris dan Asmir Begovic, kini giliran Oblak yang disebut masuk radar tim besutan Louis van Gaal.
Oblak merupakan kiper yang didaratkan Atletico Madrid yang kini masih berusia 22 tahun. Penampilannya musim lalu cukup meyakinkan, terutama kala sukses menahan gempuran pasukan Real Madrid di leg pertama babak perempat final Liga Champions.
Namun mengingat kehadiran Moya di skuat inti, klub bisa jadi takkan ragu melepas Oblak andai memang ada yang memberikan tawaran menarik. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Carragher Yakin Benitez Bakal Sukses di Madrid
Liga Spanyol 14 Juni 2015, 23:15
-
Eks Pemain Wales Sarankan Bale Bertahan di Madrid
Liga Spanyol 14 Juni 2015, 12:03
-
'Bale Tidak Flop di Real Madrid'
Liga Spanyol 14 Juni 2015, 11:47
-
Ronaldo Tertahan di Bandara Armenia
Bolatainment 14 Juni 2015, 07:00
-
Treble, Messi Kantongi Hampir 40 Juta Euro
Liga Spanyol 14 Juni 2015, 06:40
LATEST UPDATE
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55




















KOMENTAR