Manchester United kabarnya siap mengajukan tawaran untuk Lloris jika David De Gea memilih bergabung dengan Real Madrid dan kubu Old Trafford juga diyakini telah menyiapkan tawaran 40 juta pounds untuk Kane.
Levy jelas akan membuat klub meraup untung besar jika menjual duo pemain tersebut, namun The Telegraph mengklaim bahwa sosok penting Spurs tersebut sudah memberi tahu Pochettino bahwa mereka akan terus bertahan di White Hart Lane.
Tottenham mungkin bisa mempertahankan Kane, yang mengikat kontrak jangka panjang di bulan Februari, namun tidak halnya dengan Lloris.
Pemain Prancis secara terang-terangan mengungkap keinginannya untuk bermain di Liga Champions dan mungkin pergi usai Spurs gagal masuk empat besar. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ketimbang Kane, Cole Sarankan MU Beli Aguero
Liga Inggris 14 Juni 2015, 22:54 -
Neville Yakin Tottenham Tidak Akan Lepas Kane ke MU
Liga Inggris 14 Juni 2015, 22:35 -
Cole: Rekrut Kane Akan Jadi Perjudian Bagi MU
Liga Inggris 14 Juni 2015, 22:25 -
Van Der Sar: De Gea Bisa Digantikan
Liga Inggris 14 Juni 2015, 21:19 -
Rooney Minta MU Datangkan Harry Kane
Liga Inggris 14 Juni 2015, 20:49
LATEST UPDATE
-
Membership Eksklusif Beauty & Wellness Hadir Lagi di FimelaXclusive Batch 3!
Lain Lain 3 Oktober 2025, 20:02 -
Eliano Reijnders Optimistis Timnas Indonesia Bisa Tembus Piala Dunia 2026
Tim Nasional 3 Oktober 2025, 18:39 -
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV, MOJI, dan Vidio, 4-5 Oktober 2025
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:47 -
Hansi Flick Dorong Barcelona Rekrut Bintang Bayern Sebelum Liverpool
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 17:32 -
Dilema Kiper Inter Milan: Dua dari Tiga Penjaga Gawang Kontraknya Segera Berakhir
Liga Italia 3 Oktober 2025, 17:09 -
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:03
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR