Pemain Manchester City itu akan memperkuat klub barunya, New York City FC, di bulan Mei mendatang. Ia kini sudah berusia 36 tahun dan mungkin tidak akan lama lagi bakal memutuskan pensiun, usai sebelumnya menjalani karir yang gemilang selama 12 tahun di Chelsea.
"Saya juga tengah memasuki masa akhir karir saya. Apakah saya akan terus bertahan di sepakbola. Saya tidak tahu. Saya mungkin akan mengikuti kursus kepelatihan. Itu mungkin akan memakan waktu dua tahun, sebelum saya bisa menjadi manajer," tutur Lampard pada The Mirror.
"Namun saya tidak yakin jika saya bisa menjalani rutinitas itu. Mungkin saya juga ingin tampil di TV. Semua orang melakukan itu. Itu terlihat mudah, namun sebenarnya tidak semudah itu," pungkasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Navas: City Wajib Menang Lawan Palace
Liga Inggris 3 April 2015, 22:00
-
Navas Akui Crystal Palace Bukan Lawan Sembarangan
Liga Inggris 3 April 2015, 21:43
-
Pjanic: Edin Dzeko Ingin ke Serie A
Liga Inggris 3 April 2015, 18:26
-
Pensiun, Lampard Tertarik Jadi Pelatih atau Komentator
Liga Inggris 3 April 2015, 10:47
-
Lampard: Mourinho Manajer Brilian
Liga Inggris 3 April 2015, 10:41
LATEST UPDATE
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
-
Melihat Arsenal Frustrasi Ditahan Liverpool, Bukti Alotnya Perburuan Gelar!
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:31
-
Viktor Gyokeres Justru Jadi Tanda Tanya di Lini Depan Arsenal
Liga Inggris 9 Januari 2026, 18:57
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52





















KOMENTAR