Bola.net - Arsenal resmi menunjuk Martin Odegaard sebagai kapten baru mereka. Odegaard menggantikan peran yang sebelumnya diemban oleh Alexandre Lacazzette.
Lacazette sempat menjadi kapten Arsenal setelah kepergian Pierre-Emerick Aubameyang. Namun ban kapten tidak lama melingkar di lengan Lacazette.
Lacazette meninggalkan Arsenal pada bursa transfer musim panas ini. Dia akhirnya kembali ke Lyon setelah kontraknya bersama The Gunners habis.
Setelah kepergian Lacazette, Arsenal tentu haru memilih kapten tim yang baru. Kini, jabatan tersebut akan diemban oleh Martin Odegaard.
Kapten Baru Arsenal
🥁 Introducing our new captain...
— Arsenal (@Arsenal) July 30, 2022
𝗠𝗮𝗿𝘁𝗶𝗻 𝗢𝗱𝗲𝗴𝗮𝗮𝗿𝗱! 😍
"Perkenalkan kapten baru kami... Martin Odegaard"
Layak Jadi Kapten
Odegaard sendiri membela Arsenal sejak Januari 2021. Gelandang asal Norwegia tersebut awalnya datang ke Emirates Stadium dengan status pinjaman.
Pemain berusia 23 tahun telah membuat dampak besar sejak tiba di Arsenal. Odegaard telah bermain 60 kali dan mencetak sembilan gol.
Di samping itu, Odegaard juga memiliki pengalaman mengenakan ban kapten. Dia telah menjadi kapten timnas Norwegia sejak Maret 2021, dengan koleksi 43 caps untuk negaranya.
Klasemen Premier League
Sumber: Arsenal
Baca Juga:
- Apa Posisi Terbaik untuk Oleksandr Zinchenko di Arsenal?
- Arsenal Berambisi Ganggu Dominasi Man City-Liverpool? Bagus Dong!
- Mengintip Cara Kerja Arsenal dalam Merekrut Pemain: Harus Kerja Sama!
- Update Transfer Resmi Premier League 2022/2023
- Arsenal Rilis Jersey ketiga 2022-23, Fans:Mantap Dipakai di Kazakhstan, Lebih Baik dari MU, Cantik B
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Man of the Match Arsenal vs Sevilla: Gabriel Jesus
Liga Inggris 30 Juli 2022, 22:16
-
Hasil Pramusim: Gabriel Jesus Hattrick, Arsenal Lumat Sevilla
Liga Inggris 30 Juli 2022, 20:38
-
Tinggalkan Arsenal, Nuno Tavares Resmi Gabung Marseille
Liga Inggris 30 Juli 2022, 18:20
-
Perkenalkan Kapten Baru Arsenal: Martin Odegaard
Liga Inggris 30 Juli 2022, 17:44
-
Apa Posisi Terbaik untuk Oleksandr Zinchenko di Arsenal?
Liga Inggris 30 Juli 2022, 12:08
LATEST UPDATE
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
-
Prediksi Timnas Indonesia U-22 vs Mali 18 November 2025
Tim Nasional 17 November 2025, 17:54
-
Pertahanan Solid Persib Bandung Jadi Kunci Sukses di BRI Super League dan Pentas Asia
Bola Indonesia 17 November 2025, 17:48
-
Timnas Spanyol Menggila! Belum Terkalahkan di 30 Laga Sejak Awal 2023
Piala Dunia 17 November 2025, 17:05
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR