Spurs dan Liverpool harus berbagi angka pada pertandingan pekan ketiga Premier League musim ini. Sempat tertinggal terlebih dahulu berkat gol penalti James Milner, namun kubu The Lillywhites sukses membalas melalui gol Danny Rose di babak kedua.
Pochettino sendiri mengaku puas dengan hasil imbang tersebut dan menilai hasil itu cukup adil bagi kedua tim. "Saya sangat senang dengan hasil pertandingan hari ini dan usaha pemain kami pada pertandingan ini" beber Pochettino kepada ESPN.
"Pertandingan ini bukanlah pertandingan yang mudah dan tim kami berhasil memainkan serangan balik dengan sempurna sehingga hasil seri adalah hasil yang adil bagi kedua tim" tutup pelatih berdarah Argentina tersebut.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kane Belum Kunjung Cetak Gol, Pochettino Woles
Liga Inggris 27 Agustus 2016, 23:11 -
Pochettino Puas Tahan Imbang Liverpool
Liga Inggris 27 Agustus 2016, 23:08 -
Cetak Gol Penyeimbang, Rose Akui Dirinya Beruntung
Liga Inggris 27 Agustus 2016, 22:30 -
Klopp Kecewa Cuma Imbang Lawan Tottenham
Liga Inggris 27 Agustus 2016, 22:28 -
Tahan Imbang Liverpool, Rose Puji Performa Vorm
Liga Inggris 27 Agustus 2016, 22:10
LATEST UPDATE
-
MU vs Sunderland: Ruben Amorim Berharap Tuah 2 Pemain Setan Merah Ini
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 18:32 -
Diikuti 8 Tim, Saksikan Keseruan Final Four Livoli Divisi Utama 2025 Eksklusif di MOJI
Voli 4 Oktober 2025, 17:07 -
Liverpool Harus Perbaiki Performa Tandang untuk Bisa Bersaing di Semua Kompetisi
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 16:52 -
Real Madrid Temukan Duet Emas Baru: Mbappe dan Guler
Liga Spanyol 4 Oktober 2025, 16:43 -
Duel Panas Chelsea vs Liverpool di Stamford Bridge, Ujian Berat untuk The Reds
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 16:19 -
Jadwal Live Streaming MotoGP Indonesia 2025 di Vidio, 3-5 Oktober 2025
Otomotif 4 Oktober 2025, 16:11 -
Jadwal Lengkap MotoGP Mandalika 2025, 3-5 Oktober 2025
Otomotif 4 Oktober 2025, 16:11 -
Link Live Streaming MotoGP 2025, Jangan Lupa Dukung Rider Jagoanmu!
Otomotif 4 Oktober 2025, 16:11 -
Otomotif 4 Oktober 2025, 16:11
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR