Bola.net - Chelsea belum pernah kalah dalam laga-laga tandangnya melawan Burnley di Premier League. The Blues bertekad meneruskan tren positif tersebut pekan ini.
Peringkat 4 Chelsea akan bertandang ke Turf Moor untuk menghadapi peringkat 8 Burnley pada pekan ke-10 Premier League 2019/20, Sabtu (26/10/2019).
Chelsea belum pernah kalah di markas Burnley di Premier League. Chelsea menang empat kali dan imbang satu kali dalam lima lawatan sebelumnya ke sana, juga mencetak 12 gol dan cuma kebobolan empat kali.
Chelsea pun sedang percaya diri usai memenangi enam laga terakhirnya di semua kompetisi. Tengah pekan kemarin, pasukan Frank Lampard mengalahkan tuan rumah Ajax di Liga Champions dengan skor 1-0 lewat gol tunggal Michy Batshuayi dari assist Christian Pulisic.
Chelsea selalu menang dalam tiga laga terakhirnya di Premier League, yakni 2-0 vs Brighton, 4-1 vs Southampton, dan 1-0 vs Newcastle.
Sepanjang karier kepelatihannya, Lampard Lampard belum pernah mencatatkan empat kemenangan secara beruntun di liga. Ini bisa jadi merupakan kesempatan bagus untuk meraihnya.
Perkiraan Susunan Pemain
Burnley (4-4-2): Pope; Pieters, Mee, Tarkowski, Lowton; McNeil, Westwood, Cork, Hendrick; Wood, Barnes.
Manajer: Sean Dyche.
Info skuad: Gudmundsson (cedera), Drinkwater (ineligible), Cork (meragukan), Barnes (meragukan).
Chelsea (4-3-3): Kepa; Emerson, Tomori, Zouma, James; Mount, Jorginho, Kovacic; Pulisic, Abraham, Willian.
Manajer: Frank Lampard.
Info skuad: Loftus-Cheek (cedera), Christensen (cedera), Rudiger (meragukan), Kante (meragukan), Barkley (meragukan).
Head-to-Head dan Performa
Head-to-Head (Premier League)
- Pertemuan: 10
- Burnley menang: 1
- Gol Burnley: 10
- Imbang: 3
- Chelsea menang: 6
- Gol Chelsea: 23.
5 Pertemuan Terakhir
- 23-04-2019 Chelsea 2-2 Burnley (EPL)
- 28-10-2018 Burnley 0-4 Chelsea (EPL)
- 20-04-2018 Burnley 1-2 Chelsea (EPL)
- 12-08-2017 Chelsea 2-3 Burnley (EPL)
- 12-02-2017 Burnley 1-1 Chelsea (EPL).
5 Pertandingan Terakhir Burnley (S-M-S-M-K)
- 14-09-2019 Brighton 1-1 Burnley (EPL)
- 21-09-2019 Burnley 2-0 Norwich (EPL)
- 28-09-2019 Aston Villa 2-2 Burnley (EPL)
- 05-10-2019 Burnley 1-0 Everton (EPL)
- 19-10-2019 Leicester 2-1 Burnley (EPL).
5 Pertandingan Terakhir Chelsea (M-M-M-M-M)
- 28-09-2019 Chelsea 2-0 Brighton (EPL)
- 03-10-2019 Lille 1-2 Chelsea (UCL)
- 06-10-2019 Southampton 1-4 Chelsea (EPL)
- 19-10-2019 Chelsea 1-0 Newcastle (EPL)
- 23-10-2019 Ajax 0-1 Chelsea (UCL).
Statistik dan Prediksi Skor
Burnley kalah 1 kali dalam 5 laga terakhirnya di Premier League (M2 S2 K1).
Chelsea selalu menang dalam 3 laga tandang terakhirnya di Premier League.
Chelsea belum pernah kalah dalam laga-laga tandangnya melawan Burnley di Premier League (M4 S1 K0).
Chelsea 1 kali clean sheet dalam 5 laga terakhirnya melawan Burnley di Premier League.
Prediksi skor akhir: Burnley 0-1 Chelsea.
Baca juga artikel-artikel lainnya:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Prediksi Burnley vs Chelsea 26 Oktober 2019
Liga Inggris 25 Oktober 2019, 16:46
-
Prediksi Inter Milan vs Parma 26 Oktober 2019
Liga Italia 25 Oktober 2019, 16:31
-
Prediksi Lecce vs Juventus 26 Oktober 2019
Liga Italia 25 Oktober 2019, 16:16
-
Prediksi Manchester City vs Aston Villa 26 Oktober 2019
Liga Inggris 25 Oktober 2019, 16:01
-
Prediksi PSS Sleman vs Persija Jakarta 24 Oktober 2019
Bola Indonesia 24 Oktober 2019, 11:11
LATEST UPDATE
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
-
Tempat Menonton Timnas Indonesia U-23 vs Mali U-23 di Indosiar - Friendly Match
Tim Nasional 18 November 2025, 18:01
-
Link Live Streaming La Liga 2025/26: Barcelona vs Athletic Bilbao, Tayang di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:51
-
Simak Jadwal La Liga 2025/26 Pekan ke-13, Tayang Eksklusif di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:41
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR