
Bola.net - Liverpool dan Sevilla akan beruji coba di Anfield. Pertandingan pramusim 2024/2025 Liverpool vs Sevilla ini dijadwalkan kick-off Minggu, 11 Agustus 2024, jam 18:30 WIB.
Liverpool telah selesai melakoni tur pramusim mereka di Amerika Serikat. Tim asuhan pelatih baru Arne Slot itu mengakhirnya dengan kemenangan manis 3-0 atas Manchester United.
Tiga gol Liverpool dalam laga itu dicetak oleh Fabio Carvalho menit 10, Curtis Jones menit 36, dan Kostas Tsimikas menit 61.
Dengan hasil itu, berarti Liverpool memenangi ketiga pertandingan pramusim mereka di Amerika. Sebelum menumbangkan Manchester United, Liverpool terlebih dulu menjinakkan Real Betis 1-0, serta menaklukkan Arsenal 2-1.
Gol tunggal Liverpool ke gawang Real Betis dilesakkan oleh Dominik Szoboslai. Dua gol Liverpool ke gawang Arsenal disarangkan oleh Mohamed Salah dan Fabio Carvalho.
Prediksi Starting XI Liverpool vs Sevilla

Liverpool (4-3-3): Alisson; Alexander-Arnold, Konate, Van Dijk, Tsimikas; Elliott, Endo, Gravenberch; Salah, Nunez, Carvalho
Pelatih: Arne Slot.
Sevilla (4-3-3): Nyland; Angel, Nianzou, Gudelj, Pedrosa; Saul, Sow, Bueno; Lukebakio, Romero, Ocampos.
Pelatih: Garcia Pimienta.
Prediksi Skor Liverpool vs Sevilla

Sevilla telah memainkan lima pertandingan di pramusim ini. Sevilla kalah dalam dua laga pertama, kemudian menang dalam tiga laga berikutnya.
Sevilla kalah 0-2 vs Orlando Pirates, kalah 1-2 vs Sporting, menang 1-0 vs Al Ittihad, menang 2-0 vs Granada, dan menang 2-1 vs Fulham. Kemenangan terakhir diraih Sevilla melalui dua gol Isaac Romero.
Sementara itu, dalam tiga laga pramusimnya di Amerika, Liverpool selalu menang. Dalam tiga laga itu, Liverpool mencetak total enam gol dan cuma sekali kebobolan.
Prediksi skor akhir: Liverpool 2-1 Sevilla.
Klasemen Premier League

Klasemen La Liga

Baca Artikel-artikel Menarik Lainnya:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kapan Liga Spanyol Dimulai? Yuk Cek Jadwal Pekan 1-3 La Liga 2024/2025
Liga Spanyol 11 Agustus 2024, 22:30
-
Prediksi Pramusim: Atletico Madrid vs Juventus 11 Agustus 2024
Liga Italia 11 Agustus 2024, 07:31
-
Prediksi Pramusim: Liverpool vs Sevilla 11 Agustus 2024
Liga Inggris 11 Agustus 2024, 07:27
-
Barcelona Punya Dua Top Skor Spanyol, Dani Olmo dan Fermin Lopez!
Liga Spanyol 10 Agustus 2024, 07:30
-
Bukan ke MU, Sergio Reguilon Bakal Gabung Barcelona
Liga Inggris 10 Agustus 2024, 07:00
LATEST UPDATE
-
Beda Arah Harga Emas 19 November 2025: Antam Stabil, Pegadaian Terkoreksi
News 19 November 2025, 12:01
-
Debut Sempurna Kiper Manchester United di Timnas Belgia
Liga Inggris 19 November 2025, 11:59
-
Bukan Diusir AC Milan, Malick Thiaw Bongkar Alasan Sebenarnya Cabut ke Newcastle
Liga Italia 19 November 2025, 11:46
-
Cinta Mati! Antony Tolak Raksasa Eropa Ini demi Gabung Real Betis
Liga Inggris 19 November 2025, 11:45
-
Manchester United Siap Jegal Liverpool untuk Transfer Marc Guehi
Liga Inggris 19 November 2025, 11:30
-
OJK Rilis Aturan Baru: Rekening Tanpa Transaksi 1.800 Hari Otomatis Dormant
News 19 November 2025, 11:21
-
Berubah Pikiran, Joshua Zirkzee Bakal Bertahan di Manchester United?
Liga Inggris 19 November 2025, 10:51
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55

























KOMENTAR