Sebelumnya muncul spekulasi yang mengatakan bahwa United siap memecahkan rekor transfer demi mendaratkan Neymar ke Old Trafford, dan ada laporan yang berani mengatakan bahwa sang pemain juga tertarik hengkang ke Inggris.
Namun Bartomeu lantas menegaskan bahwa klubnya tidak berniat menjual Neymar dalam waktu dekat.
"Kami tidak ingin Neymar pergi. Ia masih muda dan kami ingin ia pensiun di klub," tutur Bartomeu pada reporter.
"Kami akan mendiskusikan perpanjangan kontrak Neymar dalam beberapa bulan mendatang - mengingat ia harus bertahan di sini - tidak hanya untuk tiga musim, namun juga lima atau 10 musim mendatang."
Neymar bergabung dengan Barcelona dari Santos pada 2013 silam. [initial]
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Barca Perpanjang Kontrak Neymar Bulan Depan
Liga Spanyol 25 Agustus 2015, 23:02
-
Kapan Barcelona Boyong Yarmolenko ke Camp Nou?
Liga Spanyol 25 Agustus 2015, 22:22
-
Bartemou Tegaskan Neymar Bertahan di Barcelona
Liga Spanyol 25 Agustus 2015, 18:45
-
Parade Kasus 'Pembajakan' Transfer di Sepakbola Eropa
Editorial 25 Agustus 2015, 17:15
-
Mourinho Tinggalkan Kesan Bagus di Skuat Barca
Liga Spanyol 25 Agustus 2015, 15:13
LATEST UPDATE
-
Evaluasi Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025: Progres Terlihat, PR Masih Ada
Tim Nasional 19 November 2025, 04:25
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55




















KOMENTAR