Bola.net - - Bek muda klub yakni Philipp Max dikabarkan masuk dalam radar transfer duo raksasa Premier League, Liverpool dan Manchester United.
Max pernah menimba ilmu di akademi Bayern Munchen dan juga Schalke. Ia kemudian memulai karirnya di tim senior Schalke pada tahun 2012.
Ia kemudian membela Karlruher SC pada tahun 2014. Setahun berselang, ia memperkuat Augsburg, sampai saat ini.
Penampilannya mulai memikat sejumlah klub setelah ia berhasil membawa timnas Jerman meraih medali perak di Olimpiade tahun 2016. Setelah itu makin banyak scout yang memperhatikan performanya.
Menurut kabar dari Daily Mail, performa pemain 24 tahun itu telah berhasil memikat dua raksasa Premier League, Liverpool dan MU. Mereka berdua disebut siap memberikan penawaran pada Augsburg pada bulan Januari mendatang.
Akan tetapi, kabarnya masih ada dua klub lain yang juga berniat merekrutnya. Klub tersebut juga berasal dari Premier League yakni Tottenham dan Everton.
Everton sendiri juga disebut sangaat bersemangat untuk mendapatkan Max. Mereka juga diklaim telah mengirimkan scoutnya untuk mengamati langsung performa pemain yang sekarang sudah mencatatkan tujuh assist di musim ini.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Manchester United Siap Tebus SMS 100 Juta Euro
Liga Inggris 10 Desember 2017, 23:34
-
De Gea Diklaim Sebagai Salah Satu Rekrutan Terbaik Ferguson
Liga Inggris 10 Desember 2017, 23:04
-
Radar Liverpool dan MU Pantau Bek Augsburg
Liga Inggris 10 Desember 2017, 22:38
-
Neville: Lukaku Harus Buktikan Diri Di Derby Manchester
Liga Inggris 10 Desember 2017, 07:10
-
Neville: MU Haram Terpeleset di Derby
Liga Inggris 10 Desember 2017, 06:50
LATEST UPDATE
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 06:16
-
Rapor Pemain Juventus Saat Gilas Sassuolo: Penebusan Jonathan David
Liga Italia 7 Januari 2026, 05:37
-
Man of the Match Sassuolo vs Juventus: Jonathan David
Liga Italia 7 Januari 2026, 05:16
-
Hasil Sassuolo vs Juventus: Jay Idzes Tak Berkutik, Bianconeri Menang Besar
Liga Italia 7 Januari 2026, 04:49
-
Hasil Lecce vs Roma: I Giallorossi Sukses Curi 3 Poin di Via del Mare
Liga Italia 7 Januari 2026, 03:57
-
Prediksi Burnley vs Man United 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 03:15
-
Prediksi Parma vs Inter 8 Januari 2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Man City vs Brighton 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 02:30
-
Prediksi Fulham vs Chelsea 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 02:30
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 02:05
-
Prediksi Barcelona vs Athletic Club 8 Januari 2026
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 02:00
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 7-9 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 01:21
-
Prediksi Napoli vs Verona 8 Januari 2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 00:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40


























KOMENTAR