Bola.net - - Aaron Ramsey berharap bisa terus mengandalkan trio Alexandre Lacazette, Alexis Sanchez, dan Mesut Ozil, untuk mencetak gol di masa mendatang.
Fans Arsenal untuk kali pertama melihat ketiga pemain tersebut turun bersama sebagai starter, kala mereka menang 5-2 atas Everton di Goodison Park pekan lalu.
Sanchez, Ozil, dan Lacazette sama-sama mencetak gol di laga tersebut, dan Ramsey berharap ketiganya bisa terus membangun kerja sama yang apik untuk membantu Arsenal meraup kemenangan vital di masa mendatang.
"Saya kira dengan semua pemain yang kami punya di skuat, kami lebih dari sekedar mampu untuk menunjukkan penampilan terbaik," tutur Ramsey menurut Metro.
Alexandre Lacazette dan Alexis Sanchez.
"Dengan para pemain ini mencetak gol, mereka juga akan mencetak gol, jadi saya senang menyambut mereka lagi di dalam tim dan semoga mereka bisa terus menciptakan dan membuat peluang gol."
Meski sukses kembali ke jalur kemenangan di Premier League, Arsenal kini tengah duduk di luar posisi empat besar klasemen. Tengah pekan ini, mereka akan menghadapi Norwich City di babak 16 besar Piala Liga yang akan dimainkan di Emirates.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Van Dijk Dipercaya Bisa Hindarkan Liverpool Dari Pembantaian Tottenham
Liga Inggris 23 Oktober 2017, 22:24
-
Wenger Sanjung Performa Sanchez dan Ozil
Liga Inggris 23 Oktober 2017, 16:00
-
Ramsey Berharap Trio Arsenal Semakin Padu
Liga Inggris 23 Oktober 2017, 15:45
-
Ini Rencana Ramsey Bikin Arsenal Kembali Kompetitif
Liga Inggris 23 Oktober 2017, 15:35
-
Henry: Arsenal Harusnya Bisa Bikin 10 Gol
Liga Inggris 23 Oktober 2017, 14:55
LATEST UPDATE
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR