Ranieri ditunjuk sebagai manajer anyar The Foxes menggantikan Nigel Pearson bulan kemarin. Ini adalah untuk kali kedua pria asal Italia itu menangani klub Premier League setelah sebelumnya menjadi bos Chelsea.
"Saya ingin berada di sini untuk waktu yang lama. Saya ingin mengakhiri karir saya di Leicester jika bisa," kata Ranieri seperti dilansir Sky Sports.
"Saya selalu meletakkan pondasi di mana berada. Saya ingin mengatakan hal yang sama di sini. Saya sangat senang berada di sini."
Leicester akan menjalani laga perdana Premier League dengan menerima kunjungan Sunderland (08/08).[initial]
Baca Juga:
- Madrid Bersiap Mundur dari Perburuan De Gea
- Giggs: MU Takkan Anggap Remeh Play-off Liga Champions
- Giggs Temukan Kesamaan Antara Van Gaal dan Ferguson
- Luar Biasa, Klub Inggris Pinjam Kiper Udinese Cuma untuk Dua Pekan!
- Arsenal Disebut Penantang Terberat Chelsea Raih Juara
- Legenda Arsenal: Gagal Manfaatkan Di Maria, Van Gaal Arogan
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Soal Filosofi, Tottenham Gabungkan Pemain Muda dan Berpengalaman
Liga Inggris 7 Agustus 2015, 23:58
-
Henry: Sanchez Akan Menangkan PFA Player of the Year
Liga Inggris 7 Agustus 2015, 23:54
-
Benteke Ingin Jadi Lebih Hebat di Liverpool
Liga Inggris 7 Agustus 2015, 23:26
-
Youngster Barcelona Ini Akhirnya Pilih Bela Liverpool
Liga Inggris 7 Agustus 2015, 22:58
-
Rodgers: Sturridge Comeback September
Liga Inggris 7 Agustus 2015, 22:03
LATEST UPDATE
-
Tiket Early Bird KLBB 2026 Ludes Secepat Kilat, Habis Tak Sampai Satu Jam
Lain Lain 7 Januari 2026, 20:38
-
Live Streaming Parma vs Inter - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 7 Januari 2026, 19:45
-
Ole Gunnar Solskjaer Muncul di Cheshire, Segera Kembali ke Manchester United?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 19:42
-
Jadwal Lengkap Timnas Indonesia di Piala Asia Futsal 2026
Tim Nasional 7 Januari 2026, 17:50
-
Live Streaming Napoli vs Verona - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 7 Januari 2026, 17:30
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR