
Bola.net - Sebuah ancaman datang bagi Liverpool. Secara diam-diam, Real Madrid disebut sudah mendekati winger mereka, Sadio Mane untuk diajak pindah ke Spanyol.
Bergabung dengan Liverpool di tahun 2016, Mane bertransformasi bersama The Reds. Ia menjelma menjadi salah satu winger terbaik di dunia di bawah asuhan Jurgen Klopp.
Winger asal Senegal itu juga berkontribusi besar bagi skuat The Reds dengan gol serta assist-assistnya. Alhasil ada beberapa tim papan atas dunia tertarik meminangya.
Le 10 Sports mengklaim bahwa Real Madrid menjadi salah satu peminat serius Mane. Raksasa La Liga itu disebut menggunakan 'jalan belakang' untuk membajak sang pemain.
Simak manuver transfer Madrid untuk Mane di bawah ini.
Dekati Agen
Menurut laporan tersebut, perwakilan Real Madrid baru-baru ini mengadakan kontak dengan agen Mane.
Mereka sudah menyatakan ketertarikan mereka terhadap sang winger. Mereka ingin memboyongnya di musim panas nanti.
Sang agen bahkan diberitakan sudah diundang ke Madrid untuk melakukan pembicaraan yang lebih serius.
Telpon Langsung
Tidak hanya menghubungi sang agen, pihak Madrid juga langsung agresif mendekati sang pemain secara langsung.
Manajer mereka, Zinedine Zidane diberitakan menelpon Mane beberapa kali. Ia mengajak langsung sang winger untuk pindah ke Real Madrid.
Mane sendiri diberitakan masih belum memberikan jawaban karena ia masih ingin mendengar dan mempelajari tawaran Madrid secara menyeluruh.
Kontrak Panjang
Real Madrid harus siap keluar uang sangat banyak untuk merekrut Mane.
Sang winger masih terikat kontrak di Anfield hingga tahun 2023 mendatang.
(Le 10 Sports)
Baca Juga:
- Tak Mau Bernasib Seperti Pemain Arsenal, Liverpool Ogah Pinjamkan Rhian Brewster ke Leeds
- Umpan Trent Alexander-Arnold Sama Hebatnya dengan David Beckham dan Steven Gerrard
- Ikuti Jejak Manchester City, Liverpool Juga Kepincut Bek Sevilla
- Liverpool Disarankan Mulai Rancang Rencana Pasca Era Jurgen Klopp
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Real Madrid Lancarkan Operasi Senyap untuk Bajak Sadio Mane
Liga Inggris 1 Januari 2020, 15:30
-
Bursa Transfer Dibuka, Real Madrid Segera Lepas Pemain Ini
Liga Spanyol 1 Januari 2020, 15:00
-
Tidak Ada Diskon Tahun Baru untuk Transfer Paul Pogba
Liga Inggris 1 Januari 2020, 12:00
-
Bermasalah dengan Barcelona, Adama Traore Buka Pintu untuk Real Madrid
Liga Spanyol 1 Januari 2020, 04:40
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Arsenal vs Liverpool: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 00:30
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
-
Ini PR Disiplin Chelsea yang Harus Dilihat Oleh Pelatih Baru Liam Rosenior
Liga Inggris 8 Januari 2026, 19:57
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR