Ia mengatakan, Arsenal sedang di jalan yang benar dalam perburuan juara musim depan. Maka dari itu dirinya menghimbau Arsene Wenger untuk segera mengajukan tawaran kepada Benteke.
"Jika Wenger sanggup mendatangkan tiga atau empat pemain untuk musim depan, maka mereka benar-benar berada dalam masalah. Saya tidak bisa melihat pemain lain melakukan kerja yang baik layaknya Benteke," tulis Redknapp.
"Tempatkan dia berada satu tim dengan Cazorla, Ozil atau pemain lainnya dan saya jamin dia akan terus mencetak gol. Hampir sama seperti Diego Costa di Chelsea," lanjutnya.
Penyerang tim nasional Belgia tersebut tampil sangat baik, dalam 14 penampilan terakhirnya di Premier League, Benteke sukses membuat 12 gol. Hal tersebut yang membuat klubnya, Aston Villa, berusaha untuk menahan kepergian Benteke musim depan.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Redknapp Dukung Benteke Ke Arsenal
Liga Inggris 1 Juni 2015, 16:17
-
Redknapp: Chelsea Tak Membosankan
Liga Inggris 23 Mei 2015, 18:20
-
Redknapp Sarankan Sterling Bertahan di Liverpool Dua Musim Lagi
Liga Inggris 21 Mei 2015, 22:09
-
Inilah Cara Jitu Redknapp Bangkitkan Performa Bale Saat di Tottenham
Liga Spanyol 19 Mei 2015, 03:25
-
Flop di Madrid, Redknapp Desak Bale Segera Bangkit
Liga Spanyol 19 Mei 2015, 03:22
LATEST UPDATE
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR