Gareth Bale dan Luka Modric menjadi dua nama yang terus diperbincangkan di bursa transfer. Modric selama ini telah menjadi incaran Manchester United dan Chelsea. Bale sendiri dikabarkan telah menarik minat dari Manchester City.
Pelatih Tottenham, Harry Redknapp justru menanggapi kabar tersebut dengan dingin. Ia merasa yakin bahwa klubnya akan berusaha keras untuk mempertahankan para pemain andalan mereka demi masa depan klub.
"Jujur saja saya belum membaca kabar tersebut. Ini pertama kalinya saya mendengarnya. Saya rasa itu merupakan sesuatu yang pantas untuk ditulis," ujar Redknapp.
"Saya tidak melihat alasan mengapa Tottenham harus dianggap sebagai sebuah klub yang akan menjual para pemain terbaiknya."
"Apakah Manchester City akan menjual David Silva maupun Vincent Kompany?"
"Atau Manchester United akan menjual Wayne Rooney? Akankah Chelsea menjual pemain terbaik mereka?"
"Arsenal? Robin van Persie bisa saja pergi."
"Saya tidak tahu mengapa kami harus dilabeli sebagai sebuah klub yang akan menjual salah satu aset terbaik kami."
"Spurs takkan menjual para pemain terbaiknya."
"Saya rasa pimpinan telah membuat pernyataan musim lalu dimana kami tengah berusaha membangun sebuah tim. Kami berusaha meningkatkan skuad tersebut dan berkembang untuk musim depan."
"Jika kami mengalami kemunduran maka kami takkan pergi ke mana-mana bukan? Kami akan kembali menjadi tim yang biasa-biasa saja di papan tengah dan kami tak menginginkan hal tersebut." [initial]
LIGA INGGRIS - Mancini: Gareth Bale Akan Bertahan di Tottenham (sky/Rev)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pemilihan Manajer Inggris Molor, Redknapp Kecam FA
Piala Eropa 5 Mei 2012, 23:30
-
Redknapp: Spurs Takkan Jual Pemain Andalan
Liga Inggris 5 Mei 2012, 00:00
-
Mancini: Gareth Bale Akan Bertahan di Tottenham
Liga Inggris 4 Mei 2012, 20:30
-
Tottenham Perpanjang Kontrak Kyle Walker
Liga Inggris 4 Mei 2012, 06:30
-
Van Der Vaart: Redknapp Manajer Istimewa
Liga Inggris 4 Mei 2012, 00:00
LATEST UPDATE
-
Prediksi BRI Super League: Madura United vs PSIM Yogyakarta 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:06
-
Prediksi BRI Super League: Persebaya vs Malut United 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:00
-
Jadwal Lengkap Manchester United 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 13:46
-
Jadwal Lengkap La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 13:41
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 13:33
-
Daftar Tanggal Launching 11 Tim Formula 1 Jelang Musim 2026
Otomotif 9 Januari 2026, 13:15
-
Federico Valverde Anggap Real Madrid Beruntung Menang atas Atletico
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 12:53
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR