Pepe Reina yang di musim sebelumnya bermain bersama keduanya di Liverpool mencoba meyakinkan bahwa mereka juga bisa sukses apabila bergabung ke Napoli. Kiper asal Spanyol itu memang harus menyingkir dari Anfield setelah kedatangan Simon Mignolet.
"Sulit bagi saya berbicara tentang Agger dan Skrtel sebab saya tak ingin memicu kemarahan fans Liverpool. Namun mereka diantara yang terbaik di Eropa jadi tentu saja mereka bisa sukses di Napoli," ujarnya kepada Bold.
Agger dan Skrtel apabila sukses bergabung ke Napoli tidak hanya bereuni dengan Reina saja, melainkan dengan mantan manajer mereka Rafael Benitez. Sejak musim panas lalu Benitez resmi membesut Napoli menggantikan Walter Mazzarri.
(if/ada)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Iago Aspas Rencanakan Hengkang dari Liverpool
Liga Spanyol 6 Desember 2013, 22:20
-
Rodgers: Tak Ada Perjanjian Khusus Dengan Suarez
Liga Inggris 6 Desember 2013, 20:44
-
Reina Coba Rayu Agger dan Skrtel Gabung Napoli
Liga Inggris 6 Desember 2013, 19:13
-
Premier League Team of The Week (Pekan ke-14)
Editorial 6 Desember 2013, 17:20
-
Preview: Liverpool vs West Ham, Dendam Pilar Tamu
Liga Inggris 6 Desember 2013, 15:48
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Laga Arema FC vs Persik Menyisakan Rasa Pahit buat Macan Putih
Bola Indonesia 12 Januari 2026, 16:51
-
Spalletti Ingin Juventus Ngebut Seperti Ferrari, Apa Maksudnya?
Liga Italia 12 Januari 2026, 16:45
-
Jelang Juventus vs Cremonese: Spalletti Lempar Kode Belanja Pemain Nih?
Liga Italia 12 Januari 2026, 16:18
-
Terbuai dan Terjebak Zona Nyaman, Penyebab Runtuhnya Liverpool Musim Ini
Liga Inggris 12 Januari 2026, 16:16
-
McTominay Pasang Badan: Napoli Pincang, Coba Inter Milan Main Tanpa Lautaro!
Liga Italia 12 Januari 2026, 16:05
-
Debut Manis Rosenior: Chelsea Pesta Gol, Tapi Itu Baru Awal
Liga Inggris 12 Januari 2026, 16:00
LATEST EDITORIAL
-
Warisan Terakhir Ruben Amorim: 4 Nama Target yang Masih Bisa Direkrut MU
Editorial 12 Januari 2026, 15:17
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55


























KOMENTAR