Carrrol yang dipinjam dari Liverpool berperan dalam terciptanya gol cepat bagi timnya yang dicetak oleh Kevin Nolan pada menit ke-1.
Carroll mengumpan bola panjang ke Ricardo Vaz Te yang meneruskan ke Kevin untuk terciptanya gol setelah pertandingan baru berlangsung 53 detik di Upton Park.
West Ham menambah keunggulan setelah pemain internasional Selandia Baru bek Winston Reid dan Mattew Taylor menambah gol pada babak pertama menit ke-29 dan 41.
Timnas Inggris yang sudah kehilangan Wayne Rooney karena cedera, tampaknya akan berharap kepada Carroll untuk pertandingan kualifikasi Piala Dunia 2014 melawan Moldova di luar kandang, Jumat, dan di kandang melawan Ukraina empat hari kemudian.
Sementara itu Fulham memamerkan pemain yang baru saja dikontrak Dimitar Berbatov pada babak kedua.
Striker asal Bulgaria yang ditransfer dari Manchester United itu membuat permainan hidup, namun klub barunya itu tetap tak terhindar kekalahan. (bola/lex)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Review: 3 Gol West Ham Melibas Fulham
Liga Inggris 1 September 2012, 21:50
-
Review: Lima Gol Jepang Taklukkan Indonesia
Tim Nasional 12 Juli 2012, 21:37
-
ISL Review: Persela Tekuk Arema 3-1 di Lamongan
Bola Indonesia 11 Juli 2012, 18:45
-
ISL Review: Persiba Pecundangi Persegres
Bola Indonesia 13 Juni 2012, 17:57
-
HT Review: Persela Sementara Unggul Atas Persidafon
Bola Indonesia 8 Juni 2012, 16:33
LATEST UPDATE
-
Prediksi Milan vs Genoa 9 Januari 2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Atletico Madrid vs Real Madrid 9 Januari 2026
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 02:00
-
Tempat Menonton Man City vs Brighton: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 01:09
-
Prediksi PSG vs Marseille 9 Januari 2026
Liga Eropa Lain 8 Januari 2026, 01:00
-
Tempat Menonton Fulham vs Chelsea: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 00:35
-
BRI Super League: Persebaya Menggebrak dengan Pelatih dan 2 Pemain Asing Baru
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 21:57
-
Rodrygo Naik Level: Dari Cadangan Jadi Andalan Baru Real Madrid
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 21:34
-
AC Milan Pilih Jadi Penonton Persaingan Scudetto Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 20:48
-
Tiket Early Bird KLBB 2026 Ludes Secepat Kilat, Habis Tak Sampai Satu Jam
Lain Lain 7 Januari 2026, 20:38
-
Live Streaming Parma vs Inter - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 7 Januari 2026, 19:45
-
Ole Gunnar Solskjaer Muncul di Cheshire, Segera Kembali ke Manchester United?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 19:42
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR