Masa depan Rooney di United untuk saat ini memang diragukan. Sejak bermasalah dengan Alex Ferguson, isu hengkangnya Rooney semakin santer diberitakan. Bahkan dikabarkan pihak manajemen Setan Merah telah memasukkan nama Rooney dalam transfer list.
Namun, bagi Robson, Rooney tidak seharusnya meninggalkan klub.
"Tidak ada klub yang lebih baik dari Manchester United. Dan jika David Moyes mengatakan bahwa dia ingin Rooney bertahan, saya sependapat dengannya," kata Robson yang menghabiskan 13 musim di Old Trafford dari tahun 1981 hingga 1994 tersebut.
"Rooney adalah aset besar yang dimiliki klub. Dan saya sangat ingin melihatnya bermain di sini lebih lama," tandasnya. (sky/gag)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Robson Sarankan Rooney Bertahan di United
Liga Inggris 2 Juni 2013, 21:58
-
De Gea Yakin Casillas Segera Temukan Performa Terbaik
Liga Spanyol 2 Juni 2013, 20:10
-
Carvalho: Mourinho Akan Buat Chelsea Sukses
Liga Inggris 2 Juni 2013, 17:10
-
Marotta: Miliki DNA Juve, Marchisio Akan Bertahan
Liga Italia 2 Juni 2013, 14:43
-
Bolatainment 2 Juni 2013, 08:15

LATEST UPDATE
-
6 Rekor Mustahil yang Bisa Dihancurkan Cristiano Ronaldo Tahun 2026
Asia 10 Januari 2026, 04:30
-
Prediksi Charlton vs Chelsea 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Roma vs Sassuolo 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 00:00
-
Prediksi Man City vs Exeter City 10 Januari 2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 22:00
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52




















KOMENTAR