The Red Devils sukses merengkuh titel Premier League ke-20 pada musim ini. Meski begitu, mereka juga harus kehilangan Sir Alex Ferguson yang menyatakan pensiun dari kursi kepelatihan. Selain itu United juga berpotensi kehilangan Wazza yang mengaku sudah tidak betah.
Melihat situasi tersebut Robson meyakini bahwa tugas besar Moyes pada musim depan ialah memagari Rooney. Karena Chelsea dan PSG siap merampas penyerang kebanggaan The Three Lions dari tangan United.
"Jika saya berada di posisi Moyes, hal pertama yang akan saya lakukan adalah berbicara dengan Rooney dan berkata bahwa ialah pemain penting United untuk empat hingga lima musim ke depan," ujar Robson seperti dilansir Daily Mail.
"Saya juga akan berkata mengenai rencana ke depan dengan Rooney dan bagaimana ia bisa cocok dengan rencana saya. Saya akan melakukan segala cara agar Wayne tetap berada di Old Trafford," pungkasnya.[initial]
Editorial - Pembelian Terbaik dan Terburuk Opa Fergie di Old Trafford
Editorial - Momen Spesial nan Mengharukan Opa Fergie Dalam Jepretan Kamera
Editorial - Barisan Pencetak Quin-trick Dalam Satu Laga (tdm/rdt)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
David Luiz Ingin Rooney di Chelsea
Liga Inggris 13 Mei 2013, 20:37
-
'Gotze Pergi ke Inggris Jika Ingin Uang'
Liga Champions 13 Mei 2013, 19:45
-
Ambisi Adebayor Bawa Spurs ke Liga Champions
Liga Inggris 13 Mei 2013, 15:35
-
Emulasi Drogba, Mou Mau Rooney di Chelsea
Liga Inggris 13 Mei 2013, 15:15
-
Robson: Tugas Pertama Moyes Pertahankan Rooney
Liga Inggris 13 Mei 2013, 13:30
LATEST UPDATE
-
Bahagianya Marc Marquez Akhirnya Latihan Pakai Ducati Panigale V2 Usai Cedera Bahu
Otomotif 9 Januari 2026, 11:23
-
Kok Bisa Benjamin Sesko Yakin Man Utd Bakal Keluar dari Zaman Kegelapan?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:47
-
Pelatih Baru Persebaya Bernardo Tavares Waspadai Malut United
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 10:46
-
Mikel Arteta Kembali Gagal Kalahkan Arne Slot
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:25
-
Hasil Lengkap, Klasemen, dan Jadwal Pertandingan Proliga 2026
Voli 9 Januari 2026, 10:07
-
6 Pelajaran dari Arsenal vs Liverpool: Peluang Emas Terbuang di Emirates
Liga Inggris 9 Januari 2026, 09:48
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25





















KOMENTAR