Meskipun tampil cukup memuaskan dalam kurang lebih setahun karirnya di Liverpool, namun Coutinho dianggap masih bisa memberikan yang lebih banyak lagi bagi tim. Hal tersebut diungkapkan oleh manajer Brendan Rodgers, yang menganggap bahwa peranan pemain berusia 21 tahun itu dalam tim setara dengan Luka Modric saat masih merumput di Tottenham.
"Saya menganggap tipikal Coutinho sama seperti Modric. Saat anda menyaksikan penampilan Modric saat empat tahun membela Spurs, ia hanya mencetak 13 gol tapi pengaruhnya dalam membangun permainan sungguh luar biasa," kata pria kelahiran Irlandia Utara ini.
"Saya pikir Coutinho memiliki tipikal serupa. Ia secara alami akan mencetak lebih banyak gol, namun secara umum ia memiliki peranan lebih besar bagi tim. Coutinho mampu memberikan solusi bagi banyak permasalahan di lapangan."
Sejauh ini, pemain kelahiran Rio de Janeiro ini telah bermain dalam 31 laga bagi Liverpool dengan total sumbangan lima gol dan sepuluh assist. Musim ini perkembang karirnya cukup terhambat akibat sempat didera cedera bahu di awal musim.[initial]
Baca Juga
- Mourinho Tinggalkan Madrid Demi Kebaikan Keluarganya
- Mourinho Sebut Hazard Telah Mengalami Evolusi
- Gabung Chelsea, Matic Akui Dirinya Memaksa Pindah
- Blackburn: Kami Mau Aguero!
- Schalke Sudah Relakan Draxler Untuk Arsenal?
- Arsenal Terancam Lama Ditinggal Monreal
- Sterling, Kandidat Ideal Untuk Gantikan Walcott
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Neymar: Saya Ingin Segera Berkolaborasi Dengan Messi
Liga Spanyol 15 Januari 2014, 22:52
-
United dan Madrid Sudah Tawar Gundogan
Liga Champions 15 Januari 2014, 22:35
-
Ancelotti Isyaratkan Fabio Coentrao Tampil Lawan Osasuna
Liga Spanyol 15 Januari 2014, 21:44
-
Chiellini Ingin Pensiun di Juventus
Liga Italia 15 Januari 2014, 21:11
-
Mendes: Ronaldo di Madrid Hingga Usia 40 Tahun
Liga Spanyol 15 Januari 2014, 20:34
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR