Dalam tiga pertandingan terakhir di Premier League, Liverpool selalu mengalami kekalahan. Kini The Reds tercecer di posisi 12 klasemen sementara.
"Saya masih merasa yakin kami akan bisa finis di empat besar. Itu sudah pasti. Saya tahu apa yang bisa kami lakukan. Dengan berbagai alasan, kami belum bisa menunjukkan kekuatan kami, tapi performa kami akan naik," tukas Rodgers seperti dilansir The Telegraph.
Rodgers juga mengungkapkan bahwa target Liverpool dari awal memang finis di empat besar. Selain itu, saat ini Liverpool juga hanya berjarak lima poin dari posisi empat besar klasemen.
"Apa pun yang terjadi, kami tidak tertinggal terlalu jauh. Tujuan kami dari awal memang finis di empat besar dan kemudian naik. Kami saat ini hanya tertinggal lima poin dan masih punya kesempatan mengejarnya." [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Carragher: Gerrard Harusnya Dirotasi
Liga Inggris 29 November 2014, 23:00
-
Bony: Liverpool Tak Inginkan Saya
Liga Inggris 29 November 2014, 19:40
-
Scholes: Untuk Bangkit, Liverpool Perlu Dua Pemain Top
Liga Inggris 29 November 2014, 14:41
-
Liga Inggris 29 November 2014, 09:25

-
Rodgers: Liverpool Akan Finis di Empat Besar
Liga Inggris 29 November 2014, 06:09
LATEST UPDATE
-
Prediksi BRI Super League: Madura United vs PSIM Yogyakarta 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:06
-
Prediksi BRI Super League: Persebaya vs Malut United 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:00
-
Jadwal Lengkap Manchester United 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 13:46
-
Jadwal Lengkap La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 13:41
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 13:33
-
Daftar Tanggal Launching 11 Tim Formula 1 Jelang Musim 2026
Otomotif 9 Januari 2026, 13:15
-
Federico Valverde Anggap Real Madrid Beruntung Menang atas Atletico
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 12:53
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR