Rodwell menegaskan bahwa saat itu yang ia katakan adalah himbauan khusus kepada para pemain muda untuk berpikir dua kali sebelum bergabung dengan The Citizens. Meski demikian, ia lantas menambahkan bahwa adalah suatu hal yang tidak wajar bagi seorang pemain untuk menolak klub sebesar Manchester City.
"Bagaimana mungkin saya melarang orang lain untuk gabung City? Mereka adalah klub terbesar di Inggris. Mereka juga selalu menjadi kandidat juara serta bermain di Liga Champions," tegas Rodwell seperti dilansir Sky Sports.
"Siapa yang tak mau menjadi bagian dari klub sehebat itu? Anda gila jika menolak City. Jika anda memiliki ambisi, maka anda pasti ingin bergabung dengan tim terbaik, para pemain terbaik, dan berkompetisi di liga terbaik."
Jebolan akademi Everton ini sendiri mengalami dua musim yang kurang sukses bersama City. Ia total hanya bermain 16 laga di ajang Premier League sebelum akhirnya dilepas ke Sunderland musim panas ini.[initial]
Baca Juga
- Pellegrini: Skuat City Terbaik di Premier League
- Kompany Anggap City Layak Tembus Semifinal UCL
- Mignolet Anggap City Lebih Enteng Ketimbang Soton
- Ancelotti Juga Kaget Lampard Gabung Manchester City
- Navas Targetkan City Jawara Eropa Musim Depan
- Mijatovic Dorong Jovetic Tinggalkan City
- Depay: Duo Manchester Inginkan Saya
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pilih Jersey Nomor 45, Ini Alasan Balotelli
Liga Inggris 25 Agustus 2014, 23:18
-
10 Bintang Premier League Paling Kontroversial
Editorial 25 Agustus 2014, 19:49
-
Kompany: Tanpa Suarez, Liverpool Tetap Calon Juara
Liga Inggris 25 Agustus 2014, 17:12
-
Rodgers: Manchester City Favorit Juara
Liga Inggris 25 Agustus 2014, 16:54
-
Rodwell: Anda Gila Jika Tolak Manchester City
Liga Inggris 25 Agustus 2014, 15:44
LATEST UPDATE
-
Hasil Napoli vs Lecce: Partenopei Selamat dari Kekalahan Setelah Tertinggal 0-2
Liga Italia 8 Januari 2026, 03:37
-
Prediksi Arsenal vs Liverpool 9 Januari 2026
Liga Inggris 8 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Milan vs Genoa 9 Januari 2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Atletico Madrid vs Real Madrid 9 Januari 2026
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 02:00
-
Tempat Menonton Man City vs Brighton: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 01:09
-
Prediksi PSG vs Marseille 9 Januari 2026
Liga Eropa Lain 8 Januari 2026, 01:00
-
Tempat Menonton Fulham vs Chelsea: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 00:35
-
BRI Super League: Persebaya Menggebrak dengan Pelatih dan 2 Pemain Asing Baru
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 21:57
-
Rodrygo Naik Level: Dari Cadangan Jadi Andalan Baru Real Madrid
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 21:34
-
AC Milan Pilih Jadi Penonton Persaingan Scudetto Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 20:48
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR