Bola.net - - Antonio Rudiger mengaku bahagia dengan bulan-bulan pertama karirnya di dan bergabung dengan klub Inggris bukan untuk mendapat jaminan starter.
Rudiger bermain ketika tim menang 3-1 atas Huddersfield tengah pekan ini dan ia mampu mempertahankan gawang timnya perawan hingga tim lawan mencetak gol di menit-menit akhir.
Eks pemain Roma itu pun mengakui bahwa Premier League menawarkan tantangan yang berbeda dibanding liga yang pernah ia mainkan sebelumnya.
"Tuntutan fisik yang begitu besar dan juga lawan yang tidak pernah menyerah," tuturnya di ChelseaFC.com. "Bahkan ketika skor sudah 2-0, semuanya masih berbahaya, anda takkan pernah tahu."
Antonio Rudiger
"Bagi saya sudah jelas, ketika saya datang dari Roma, saya tidak akan bermain di tiap laga. Saya juga tidak memainkan semua laga di Roma, wajar saja ada rotasi. Apalagi anda bermain di begitu banyak kompetisi berbeda."
"Pelatih mengatasi situasi ini dengan baik, dokter tim juga, dan hampir semua pemain mendapat banyak kesempatan, ada keseimbangan yang bagus."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Conte Pun Akui Van Dijk Bek Yang Jempolan
Liga Inggris 17 Desember 2017, 09:31
-
Lewandowski Akan Sempurna untuk Perkuat Chelsea
Liga Inggris 17 Desember 2017, 06:40
-
Bek Chelsea Idolakan Legenda Juventus, Siapa Ya?
Liga Inggris 17 Desember 2017, 06:00
-
Rudiger Tak Butuh Jaminan Starter di Chelsea
Liga Inggris 17 Desember 2017, 01:40
-
Hasil Pertandingan Chelsea vs Southampton: Skor 1-0
Liga Inggris 17 Desember 2017, 00:01
LATEST UPDATE
-
Hasil Barcelona vs Athletic Club: Pesta Gol, Blaugrana ke Final
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 05:38
-
Hasil Burnley vs Man United: Dua Gol Benjamin Sesko Warnai Debut Darren Fletcher
Liga Inggris 8 Januari 2026, 05:31
-
Hasil Napoli vs Lecce: Partenopei Selamat dari Kekalahan Setelah Tertinggal 0-2
Liga Italia 8 Januari 2026, 03:37
-
Prediksi Arsenal vs Liverpool 9 Januari 2026
Liga Inggris 8 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Milan vs Genoa 9 Januari 2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Atletico Madrid vs Real Madrid 9 Januari 2026
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 02:00
-
Tempat Menonton Man City vs Brighton: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 01:09
-
Prediksi PSG vs Marseille 9 Januari 2026
Liga Eropa Lain 8 Januari 2026, 01:00
-
Tempat Menonton Fulham vs Chelsea: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 00:35
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR