Bola.net - - Bek Manchester City, Bacary Sagna, mengatakan bahwa kemenangan atas Crystal Palace bisa menjadi amat penting dalam usaha tim mengejar gelar juara liga.
Kemenangan di Selhurst Park membuat tim kini duduk di peringkat tiga klasemen, namun hanya terpaut satu angka dari Chelsea. Sagna mengatakan bahwa hasil yang mereka raih pekan lalu adalah hasil pertandingan yang bisa menentukan hasil akhir kompetisi.
Manchester City
"Kami meraih tiga angka," tutur Sagna menurut Sportsmole. "Itulah arti dari semua ini, jika anda ingin sukses di Premier League, anda melakukannya di pertandingan seperti ini."
"Kami terus bekerja di tiap sesi latihan untuk memainkan sepakbola terbaik, namun kami memang tidak bermain sebagus sebelumnya"
"Dalam beberapa pekan terakhir, kami bermain brilian dan tidak menang, terutama di kandang sendiri, namun di Palace kami menunjukkan karakter dan itu benar-benar penting untuk meraih hasil yang lebih baik dibandingkan pertandingan sebelumnya."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Redknapp Rekomendasikan Guardiola Untuk Rekrut Van Dijk
Liga Inggris 21 November 2016, 19:23
-
Data dan Fakta Liga Champions: Borussia Monchengladbach vs Manchester City
Liga Champions 21 November 2016, 16:50
-
Prediksi Borussia Monchengladbach vs Manchester City 24 November 2016
Liga Champions 21 November 2016, 16:29
-
Courtois: Tottenham dan City Akan Jadi Tanda Siap Tidaknya Chelsea
Liga Inggris 21 November 2016, 15:17
-
Sagna: City Buktikan Siap Jadi Juara
Liga Inggris 21 November 2016, 14:36
LATEST UPDATE
-
Drama Penalti di Basra: Irak Kalahkan Uni Emirat Arab 2-1, Jaga Asa ke Piala Dunia 2026
Piala Dunia 19 November 2025, 09:16
-
Evaluasi Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025: Progres Terlihat, PR Masih Ada
Tim Nasional 19 November 2025, 04:25
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55






















KOMENTAR