Bola.net - - Pemain anyar , Davinson Sanchez, belum lama ini menyebut transfernya adalah langkah maju, usai akhirnya resmi meninggalkan Ajax Amsterdam.
Bek tengah Kolombia mengikat kontrak hingga 2023 tengah pekan ini dan diperkirakan akan menguras kas Spurs hingga 42 juta pounds, termasuk bonus.
Sanchez kemudian mengatakan di laman resmi klub: "Ini adalah kesempatan besar bagi saya, karena apa yang diwakili oleh Tottenham, tidak hanya di Inggris namun di seluruh dunia."
Davinson Sanchez
"Ini adalah langkah besar dalam karir saya dan saya akan bisa terus berkembang dan mencapai banyak hal besar. Ini adalah kesempatan yang hebat."
Pemain 21 tahun bermain 47 kali untuk Ajax Amsterdam di musim 16/17, membantu klub Belanda menjadi runner-up Eredivisie dan juga masuk final Liga Europa.
Spurs juga mendatangkan kiper Paulo Gazzaniga dari Southampton dan memperpanjang kontrak Kyle Walkers-Peters.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Chelsea Buat Lloris Merasa Frustrasi
Liga Inggris 24 Agustus 2017, 14:30
-
Sanchez: Gabung Spurs Adalah Langkah Maju
Liga Inggris 24 Agustus 2017, 11:30
-
Tribute Kane Untuk Sang Legenda Timnas Inggris, Rooney
Liga Inggris 23 Agustus 2017, 22:17
-
Azpi Tidak Terkejut Alonso Kembali Cetak Gol
Liga Inggris 23 Agustus 2017, 13:04
-
Inter Akan Rayu Toby Alderweireld Jelang Deadline
Liga Italia 23 Agustus 2017, 13:00
LATEST UPDATE
-
Marc Marquez Curhat Soal Sulitnya Lawan Alex Marquez, Harus Lupakan Status Saudara
Otomotif 8 Januari 2026, 13:21
-
Meski Cetak Dua Gol, Benjamin Sesko Dinilai Tak Layak Bela Man Utd
Liga Inggris 8 Januari 2026, 12:23
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 12:03
-
Kesempatan Emas Arsenal Perlebar Jarak Setelah Man City dan Villa Terpeleset
Liga Inggris 8 Januari 2026, 11:49
-
Ini Alasan Liam Rosenior Tak Pimpin Chelsea Saat Lawan Fulham
Liga Inggris 8 Januari 2026, 11:29
-
Tiga Pemain Muda Persija Siap Asah Jam Terbang di Klub Baru
Bola Indonesia 8 Januari 2026, 11:09
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR