Bola.net - - dikabarkan tengah terlibat negosiasi tahap lanjut dengan Manchester United untuk merekrut Matteo Darmian.
Onda Cero menyebut klub berlogo kelelawar itu sudah menggelar negosiasi intens pekan ini dalam upaya memuluskan transfer pemain belakang Italia.
Darmian sendiri bisa direkrut dari United di bursa Januari usai ia gagal mendapatkan tempat reguler di bawah asuhan manajer Jose Mourinho musim ini.
Bos Valencia, Marcelino, disebut tertarik untuk menghadirkan Darmian ke Spanyol dan manajemen Los Che siap membelinya secara permanen andai memang United menolak melepasnya sebagai pemain pinjaman.
Matteo Darmian
Valencia sendiri kini tengah memiliki Andreas Pereira, yang dipinjam dari Setan Merah.
Klub yang bermarkas di Mestalla sebelumnya sudah menghadirkan satu bintang Premier League pekan lalu usai sukses mendaratkan Francis Coquelin dari Arsenal.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Messi dan Catatan Buruknya dari Titik Putih
Liga Spanyol 18 Januari 2018, 23:07
-
Barca Terancam Kehilangan Paulinho karena Cedera
Liga Spanyol 18 Januari 2018, 22:34
-
Resmi Perpanjang Kontrak, Pique di Barca Hingga 2022
Liga Spanyol 18 Januari 2018, 17:19
-
Mantan Bos PSG yakin Zidane Sanggup Balikkan Peruntungan Madrid
Liga Spanyol 18 Januari 2018, 15:20
-
Zidane Bantah Ada Masalah dengan James di Real Madrid
Liga Spanyol 18 Januari 2018, 15:10
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Fulham vs Chelsea: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 00:35
-
BRI Super League: Persebaya Menggebrak dengan Pelatih dan 2 Pemain Asing Baru
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 21:57
-
Rodrygo Naik Level: Dari Cadangan Jadi Andalan Baru Real Madrid
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 21:34
-
AC Milan Pilih Jadi Penonton Persaingan Scudetto Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 20:48
-
Tiket Early Bird KLBB 2026 Ludes Secepat Kilat, Habis Tak Sampai Satu Jam
Lain Lain 7 Januari 2026, 20:38
-
Live Streaming Parma vs Inter - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 7 Januari 2026, 19:45
-
Ole Gunnar Solskjaer Muncul di Cheshire, Segera Kembali ke Manchester United?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 19:42
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR