Tapi para penggawa United merasa tidak bermain cukup bagus pada babak pertama. Morgan Schneiderlin mengungkapkan bahwa sempat terjadi semacam pertengkaran di ruang ganti United pada saat jeda.
"Pada babak pertama kami sulit merebut bola dari Liverpool. ketika kami berada di ruang ganti saat jeda, ada pertengkaran dan saling teriak. Tapi itu normal karena kami tak ingin kalah dalam derby ini," terang Schneiderlin kepada MUTV.
Schneiderlin puas karena Man United sukses meraih target mereka di Anfield. United ingin mencatatkan clean sheet dan kemudian malah sukses mencuri gol saat pertandingan memasuki fase akhir.
"Liverpool adalah tim dengan pressing tinggi dan kami tahu peluang menang kami akan besar jika bisa mencatatkan clean sheet. Kami melakukan tugas kami pada babak kedua. Kami mencetak gol, tetap kuat dan pada akhirnya sukses membawa pulang tiga poin." [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hargreaves Sarankan MU Tak Rekrut Anderson
Liga Inggris 18 Januari 2016, 21:43
-
Schneiderlin Ungkap Pertengkaran di Man United
Liga Inggris 18 Januari 2016, 21:35
-
Bale dan Ronaldo Diyakini Tak Bakal ke MU
Liga Inggris 18 Januari 2016, 18:24
-
Van Gaal: Rooney Mainkan Peran Vital di MU
Liga Inggris 18 Januari 2016, 14:57
-
Carragher: Liverpool vs MU, Kemenangan yang Terpenting
Liga Inggris 18 Januari 2016, 14:00
LATEST UPDATE
-
Prediksi Brentford vs Sunderland 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 14:37
-
Manchester United Diprediksi Gagal Menang di Kandang Burnley
Liga Inggris 7 Januari 2026, 14:33
-
Real Madrid Tunggu Tawaran di Kisaran Rp195 Miliar untuk Beknya
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:27
-
Robert Lewandowski Masih Menunda Keputusan Masa Depannya di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:18
-
Barcelona vs Athletic Club: 3 Topik Penting jelang Semifinal Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:11
-
Calon Nomor Punggung Joao Cancelo di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 12:42
-
Dua Pemain Binaan Persija Tampil Gemilang, Siap Tantang Persib
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 12:27
-
Prediksi Everton vs Wolves 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 12:13
-
Pelatih Top Liga Prancis Ini Masuk Bursa Manajer Baru Manchester United
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:53
-
Prediksi Crystal Palace vs Aston Villa 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:43
-
Prediksi Bournemouth vs Tottenham 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:23
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR