Pemain kelahiran Brasil itu sejauh ini sudah mencetak delapan gol di Premier League, hanya dalam enam pertandingan di Premier League, semenjak ia dibeli dari Atletico Madrid musim panas ini.
"Saya pikir anda bisa melihat apa yang ia lakukan di pertandingan pertama bersama Chelsea. Ia ada ketika tim membutuhkannya untuk mencetak gol," tutur Schurrle pada Adidas.
"Ia selalu berlari, ia selalu melakukan gerakan yang bagus. Ia juga amat dingin ketika berada di kotak penalti lawan. Jadi saya pikir ia akan membantu tim. Kami akan memenangkan setiap pertandingan," pungkasnya.
Costa dipastikan akan tampil kala The Blues mengunjungi markas Sporting Lisbon di Liga Champions tengah pekan ini. [initial]
Baca Juga:
- Video Kumpulan Kesalahan Grafis Konyol FIFA 15
- Mourinho Pastikan 'Pembunuh Arsenal' Absen Kontra The Gunners
- Diusir Chelsea, Mourinho Tak Ragu Hinggap ke United atau Arsenal
- Pellegrini: Champions Penting, Tapi Jangan Lupa Premier League
- 'Start Seburuk Van Gaal, Moyes Pasti Sudah Dibantai'
- Willian: Mourinho Memaksa Saya Belajar Setiap Hari
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kejar Coleman, United Umpankan Fellaini
Liga Inggris 30 September 2014, 20:12 -
Matic: Semua Pemain Chelsea Bisa Jadi Penentu Laga
Liga Inggris 30 September 2014, 17:00 -
Matic: Sebagai Tim, Chelsea Sempurna
Liga Inggris 30 September 2014, 16:39 -
Mou Menyerah Gandoli Costa Dipanggil Timnas
Liga Inggris 30 September 2014, 15:51 -
Mourinho: Sporting Tak Akan Hadapi Chelsea Seperti Klub Kecil
Liga Champions 30 September 2014, 14:59
LATEST UPDATE
-
Jadwal Lengkap, Hasil, Klasemen, dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 4 Oktober 2025, 09:12 -
Jadwal Lengkap, Hasil, Klasemen, dan Top Skor Premier League 2025/2026
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 09:08 -
Hasil FP2 Moto2 Mandalika 2025: Manuel Gonzalez dan Diogo Moreira Terdepan
Otomotif 4 Oktober 2025, 09:07 -
Alisson Tumbang, Bakal Absen Bela Liverpool Beberapa Pekan ke Depan
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 09:07 -
Hasil FP2 Moto3 Mandalika 2025: Adrian Fernandez Tercepat, Ungguli David Munoz
Otomotif 4 Oktober 2025, 08:48 -
Amorim Tegaskan Formasi Tiga Bek Bukan Biang Kerok Hasil Buruk Manchester United
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 06:30 -
Diterpa Kritik Tajam, Amorim Pilih Bertahan dan Pasrahkan Nasibnya ke Dewan MU
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 05:59
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR