
Kabar tersebut dihembuskan harian terpercaya Spanyol, Marca yang mengklaim Los Rojiblancos sudah menyetujui aspek personal dengan pemain terbaik The Gunners musim kemarin itu. Kini tinggal negosiasi dengan kubu Arsenal yang perlu dituntaskan.
Pemilik Atletico, Miguel Angel Gil Marin disebut tengah berada di London demi membahas transfer itu. Dan sukses melego Radamel Falcao senilai 60 juta euro ke AS Monaco, Atleti punya dana cukup besar untuk menarik Cazorla yang ditaksir punya bandrol 30 juta euro, ke Vicente Calderon.
Spekulasi pun menyeruak terkait alasan eks bintang Malaga itu cabut dari Emirates Stadium. Namun seperti yang sudah-sudah, paceklik trofi Arsenal dipercaya sebagai alasan utama - bandingkan dengan Atletico yang merebut dua gelar Liga Europa dalam 4 tahun terakhir serta trofi Copa Del Rey musim lalu.
Selain itu Cazorla diyakini memendam ambisi menjadi starter timnas Spanyol di Piala Dunia 2014 mendatang dan peluang untuk mewujudkannya bisa diperoleh lebih baik di Atletico ketimbang Arsenal. [initial]
Baca Juga:
(mrc/row)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Atletico Tawar Cazorla 17,5 Juta Pound
Liga Champions 17 Juli 2013, 19:42
-
Sepakat ke Atletico, Cazorla Siap Tinggalkan Arsenal?
Liga Inggris 17 Juli 2013, 15:15
-
Cazorla Anggap Para Manajer Baru Akan Kesulitan di Awal Musim
Liga Inggris 27 Juni 2013, 17:00
-
Cazorla Tolak Kemungkinan Kembali ke Spanyol
Liga Inggris 25 Juni 2013, 13:45
-
Cazorla: United Takkan Melemah di Tangan Moyes
Liga Inggris 24 Juni 2013, 12:50
LATEST UPDATE
-
Hasil Al-Nassr vs Al-Qadisiyah: Ronaldo Cetak Gol, tapi Tim Tuan Rumah Tetap Kalah
Asia 9 Januari 2026, 03:29
-
Tempat Menonton Arsenal vs Liverpool: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 00:30
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR