Rodgers saat ini berhasil membawa Liverpool naik ke puncak klasemen sementara dan memiliki peluang besar untuk menjadi juara Premier League musim 2013/14 atau mengamankan tempat di Liga Champions.
Kontrak Rodgers masih tersisa 18 bulan, namun Liverpool dilaporkan tak akan menunggu lama menyusul untuk memperpanjang kontrak manajer utama mereka, yang kabarnya juga sempat diincar oleh Tottenham Hotspurs.
Andai memang negosiasi berjalan mulus dan Rodgers menerima segala persyaratan yang ada, maka ia akan mendapat peningkatan gaji mencapai 2 juta poundsterling per tahun.
Hal ini merupakan bentuk komitmen klub untuk mempertahankan kerangka tim, usai sebelumnya berhasil memperpanjang kontrak penyerang top mereka, Luis Suarez. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mourinho: Liverpool Hebat Karena Absen di Eropa
Liga Inggris 26 Desember 2013, 16:40 -
Setelah Suarez, Giliran Rodgers Dapat Kontrak Baru
Liga Inggris 26 Desember 2013, 15:40 -
Pellegrini Tak Punya Rencana Khusus Untuk Hentikan Suarez
Liga Inggris 26 Desember 2013, 14:35 -
Liverpool Diuntungkan Dengan Pergantian Manajer di Kubu Rival
Liga Inggris 26 Desember 2013, 13:35 -
Lucas: Liverpool Jangan Terpengaruh Animo Fans
Liga Inggris 26 Desember 2013, 13:00
LATEST UPDATE
-
Blak-Blakan! Ini Pengakuan Antony Soal Perlakuan Tidak Menyenangkan di MU
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 20:55 -
Membership Eksklusif Beauty & Wellness Hadir Lagi di FimelaXclusive Batch 3!
Lain Lain 3 Oktober 2025, 20:02 -
Eliano Reijnders Optimistis Timnas Indonesia Bisa Tembus Piala Dunia 2026
Tim Nasional 3 Oktober 2025, 18:39 -
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV, MOJI, dan Vidio, 4-5 Oktober 2025
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:47 -
Hansi Flick Dorong Barcelona Rekrut Bintang Bayern Sebelum Liverpool
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 17:32 -
Dilema Kiper Inter Milan: Dua dari Tiga Penjaga Gawang Kontraknya Segera Berakhir
Liga Italia 3 Oktober 2025, 17:09 -
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:03
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR